Konten dari Pengguna

3 Cara Ganti Notifikasi WA (WhatsApp) dengan Lagu yang Menarik

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
17 September 2023 15:57 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Ganti Notifikasi WA (WhatsApp), Foto: Heiko / Pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Ganti Notifikasi WA (WhatsApp), Foto: Heiko / Pixabay
ADVERTISEMENT
Bosan dengan lagu nada dering WA dan ingin menggantinya dengan lagu favorit? Ada beberapa cara ganti notifikasi WA paling mudah dan praktis yang akan dijelaskan.
ADVERTISEMENT
Mengutip buku WhatsApp dan Pembelajaran Bahasa Inggris, Chatarina Catur Ani Trisnawati, (2022:3), dengan banyaknya fitur yang ditawarkan WhatsApp, aplikasi ini sering dimanfaatkan untuk komunikasi personal atau grup, berbagi informasi, hiburan, pendidikan dan pembelajaran, hingga media bisnis.
Untuk semakin merasakan manfaat dari fitur-fitur yang ada, pengguna bisa mencoba semua.

Begini Cara Ganti Notifikasi WA dengan Lagu

Cara Ganti Notifikasi WA, Foto: Simon / Pixabay
Sebenarnya, dalam WhatsApp sudah dibekali dengan nada dering bawaan. Sayangnya, jumlah terbatas sehingga orang-orang ingin mengganti dengan lagu favorit atau yang sedang viral beberapa waktu terakhir.
Bagi yang ingin mengganti nada dering WA tetapi belum tahu caranya, silakan simak pembahasan berikut:

1. Mengganti Notifikasi Chat WA

Mengaktifkan nada setiap ada chat masuk membantu lebih fast respon. Hal ini penting dilakukan agar pesan penting tidak sampai terabaikan. Mengenai cara lengkapnya, ikuti langkah-langkah di bawah ini:
ADVERTISEMENT

2. Mengganti Notifikasi Telepon WA

Supaya mudah membedakan notifikasi chat dan notifikasi telepon, perlu memilih lagu berbeda. Lalu bagaimana cara menggantinya? Tenang saja, langkah-langkahnya akan dijelaskan pada ulasan berikut:

3. Mengganti Notifikasi WA Melalui Menu Sounds and Vibration

Jika sebelumnya diatur melalui pengaturan di aplikasi langsung, kali ini akan dibahas cara mengganti notifikasi WA melalui pengaturan di smartphone. Berikut caranya:
ADVERTISEMENT
Itulah cara ganti notifikasi WA paling praktis yang tidak membutuhkan aplikasi pihak ketiga untuk menjalankan prosesnya. Silakan dicoba. (nov)