Konten dari Pengguna

5 Cara Mencari Jurnal Internasional Terbaik lewat Website

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
11 April 2023 18:53 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara Mencari Jurnal Internasional Terbaik lewat Website. Foto: Pexels/cottonbro studio
zoom-in-whitePerbesar
Cara Mencari Jurnal Internasional Terbaik lewat Website. Foto: Pexels/cottonbro studio
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Untuk melakukan penelitian, mencari referensi jurnal adalah hal yang sangat perlu dilakukan. Jurnal internasional yang terpercaya akan banyak membantu proses kerjamu, apalagi jika tema penelitianmu cukup sulit dan belum banyak dibahas di jurnal nasional.
ADVERTISEMENT
Saat ini, cara paling mudah untuk mendapatkan jurnal internasional yang sesuai dengan penelitianmu adalah mencarinya melalui website yang dapat kamu akses melalui perangkat kamu kapan pun dan di mana pun kamu berada.

Cara Mencari Jurnal Internasional

Cara Mencari Jurnal Internasional Terbaik lewat Website. Foto: Pexels/William Fortunato
Inilah 5 cara mencari jurnal internasional terbaik lewat 5 website yang terpercaya dan dapat diakses dengan mudah berdasarkan buku Teknik Menelusuri dan Memahami Artikel Ilmiah di Jurnal Nasional dan Internasional, Hari Sulistiyo, dkk (2020:92):

1. Penelusuran melalui Google Scholar

Jika kamu sudah memulai penelitian skripsi atau tugas akhir, Google Scholar mungkin sudah tak lagi asing di telingamu. Website ini menyediakan banyak sekali jurnal yang dapat kamu akses. Berikut adalah cara melakukan penelusuran di Google Scholar:
ADVERTISEMENT

2. Penelusuran melalui DOAJ

DOAJ menyediakan berbagai jurnal berbahasa Inggris yang dapat kamu jadikan referensi dalam penelitianmu. Berikut adalah cara melakukan penelusuran di DOAJ:

3. Penelusuran melalui Research Gate

Website yang menerbitkan lebih dari 135 ribu hasil penelitian juga dapat menjadi opsi yang kamu pilih. Terdapat jurnal dalam berbagai bahasa yang dapat kamu pilih. Berikut adalah cara melakukan penelusuran di Research Gate:
ADVERTISEMENT

4. Penelusuran melalui ProQuest

ProQuest adalah website yang mendukung pencarian penelitian akademis, perusahaan, pemerintah, publik, dan sekolah di seluruh dunia. Berikut dalah cara melakukan penelusuran di ProQuest:

5. Penelusuran melalui International Journal of Education & the Arts

International Journal of Education & the Arts atau IJEA juga menyediakan banyak jurnal berbahasa asing yang akan berguna untuk penelitianmu, khususnya penelitian yang berhubungan dengan seni dan budaya. Berikut adalah cara melakukan penelusuran di IJEA:
ADVERTISEMENT
Demikianlah informasi tentang 5 cara mencari jurnal internasional terbaik lewat website. Semoga kamu dapat menemukan jurnal yang sesuai dan semoga penelitianmu berjalan dengan lancar! (MT)