7 Cara Cek Tagihan Listrik melalui PLN Mobile

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
Konten dari Pengguna
22 April 2023 16:25 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara Cek Tagihan Listrik melalui PLN Mobile. Foto: Pixabay/geralt
zoom-in-whitePerbesar
Cara Cek Tagihan Listrik melalui PLN Mobile. Foto: Pixabay/geralt
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Mengecek tagihan listrik terkadang diperlukan agar Anda dapat memperkirakan pengeluaran bulanan dan banyaknya penggunaan listrik di rumah Anda. Karenanya, simaklah baik-baik cara cek tagihan listrik melalui PLN Mobile melalui ulasan di dalam artikel ini.
ADVERTISEMENT
PLN Mobile adalah aplikasi yang dirancang untuk meningkatkan pelayanan pada pelanggan. Keberadaan aplikasi ini memunculkan berbagai layanan, termasuk layanan catat meter mandiri yang dapat memudahkan Anda dalam mengecek tagihan listrik.

Cara Cek Tagihan Listrik PLN

Cara Cek Tagihan Listrik melalui PLN Mobile. Foto: Unsplash/Onur Binay
Dikutip dari web.pln.co.id, berikut adalah cara cek tagihan listrik melalui PLN Mobile yang dapat Anda lakukan dengan mudah menggunakan layanan catat meter mandiri:
ADVERTISEMENT
Selain dapat mengecek tagihan listrik melalui PLN Mobile, aplikasi ini juga dapat membantu Anda dalam proses pembayaran tagihan listrik. PLN Mobile juga menyediakan layanan penyambungan baru, perubahan daya, pengaduan, dan sebagainya.
Sebelum adanya aplikasi ini, beberapa keperluan pelanggan harus dilakukan di kantor PLN. Pelanggan juga lebih sulit memperkirakan jumlah tagihan listrik sehingga pengeluaran setiap bulannya tidak dapat diperhitungkan dengan tepat.
Berbagai fitur dan layanan yang disediakan oleh aplikasi ini akan membuat seluruh urusan yang berhubungan dengan keperluan listrik di rumah menjadi lebih praktis dan ringkas. Karenanya, sebaiknya Anda segera mengunduh aplikasi PLN Mobile demi kemudahan Anda.
Apa Anda sudah memahami cara cek tagihan listrik di atas? Jika sudah, kini Anda sudah bisa memperkirakan pengeluaran Anda setiap bulannya dan menggunakan informasi tersebut untuk menghemat penggunaan listrik. Yuk, coba layanan catat meter sekarang! (MT)
ADVERTISEMENT