Konten dari Pengguna

Cara Aktifkan M-BCA dan Persyaratannya

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
30 Oktober 2023 14:52 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Aktifkan M-BCA. Unsplash/Lily Rum.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Aktifkan M-BCA. Unsplash/Lily Rum.
ADVERTISEMENT
Mobile banking atau adalah layanan dan fasilitas diberikan perbankan kepada nasabah supaya mudah bertransaki di mana pun dan kapan pun. Cara aktifkan m-BCA bisa dilakukan agar nasabah dapat melakukan berbagai transaksi perbankan melalui ponsel.
ADVERTISEMENT
Mengutip dari situs resmi bca.co.id, BCA adalah bank swasta (non pemerintah) terbesar di Indonesia saat ini dengan nilai aset sebesar 750,32 triliun rupiah dan modal inti sebesar 122,73 triliun rupiah per Desember 2017 .

Cara Aktifkan M-BCA

Ilustrasi Cara Aktifkan M-BCA. Unsplash/Jonathan V.
Dikutip dari situs resmi bca.co.id, berikut adalah cara aktifkan m-BCA beserta persyaratannya.

1. Syarat Aktifkan M-BCA

Sebelum proses mengaktifkan m-BCA, membutuhkan HP dan syarat membuat m-banking BCA yang sangat krusial. Berikut di antaranya.

2. Cara Aktifkan M-BCA

ADVERTISEMENT
Setelah mengetahui cara aktifkan m-BCA, pengguna bisa menikmati fitur m-banking BCA, yaitu mulai dari transfer, pengecekan informasi akun, informasi saldo, hingga pembayaran tagihan. (LA)