Konten dari Pengguna

Cara Cek Battery Health Samsung agar Tahan Lama

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
30 Juli 2023 15:39 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
 Cara Cek Battery Health Samsung, Unsplash/Anh Nhat
zoom-in-whitePerbesar
Cara Cek Battery Health Samsung, Unsplash/Anh Nhat
ADVERTISEMENT
Samsung merupakan merk handphone yang sudah terkenal dan banyak pemakainya. Sebelum membeli handphone Samsung bekas, pengguna perlu mengetahui cara cek battery health Samsung agar tahan lama dipakai.
ADVERTISEMENT
Mengutip dari uin-suska.ac.id, Samsung merupakan perusahaan pembuat perangkat elektronik terbesar di dunia dan berkantor di Seocho Samsung Town di Seoul, Korea Selatan.
Perusahaan ini adalah ikon dari Samsung Group, yang merupakan konglomerasi terbesar di Korea Selatan.

Cara Cek Battery Health Samsung

Cara Cek Battery Health Samsung, Unsplash/Anh Nhat
Tips dan Trik memberikan beberapa cara cek battery health Samsung dengan mudah sebelum membeli handphone bekas:

1. Melalui Samsung Members

Cara cek baterai Samsung yang pertama bisa dicoba dengan memakai aplikasi “Samsung Members“. Di mana cara ini sangat efektif untuk mengecek dan mengetahui kesehatan dari baterai hp Samsung apakah masih bagus atau tidak.
Berikut beberapa cara cek baterai Samsung dengan mudah dan cepat:
ADVERTISEMENT

Menggunakan Menu Kode Dial

Mungkin banyak yang belum tahu kalau ada cara cek kesehatan baterai handphone Samsung dengan menu kode dial. Berikut langkah-langkah yang bisa diikuti:

Cek Fisik Baterai Samsung

Sekarang ini banyak handphone di pasaran sudah mengadaptasi teknologi baterai tanam atau non-removable sehingga baterai bisa terlihat.
Pengguna bisa melihat bagian belakang handphone Samsung, baterai yang sehat terlihat datar tidak menggelembung. Selanjutnya periksa juga bagian lubang pengisian baterai, pastikan lubang pengisian dalam kondisi baik dan berada di posisi yang benar.
ADVERTISEMENT
Demikian cara cek battery health Samsung agar tahan lama. Semoga membantu! (ananda)