Konten dari Pengguna

Cara Cek Kuota Pupuk lewat HP yang Perlu Diketahui Petani

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
25 November 2024 19:41 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Cek Kuota Pupuk lewat HP. Foto: dok. Unsplash/Paul Hanaoka
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Cek Kuota Pupuk lewat HP. Foto: dok. Unsplash/Paul Hanaoka
ADVERTISEMENT
Cara cek kuota pupuk lewat HP dapat memudahkan petani dalam melakukan pengecekan jumlah pupuk bersubsidi. Dengan cara ini, petani tak perlu repot pergi ke tempat pengambilan pupuk bersubsidi.
ADVERTISEMENT
Cara ini dapat dilakukan dengan menggunakan Kartu Tani. Sebelum mengetahui langkah mudah untuk mengecek kuota pupuk, penting untuk mengenal manfaat pupuk secara umum terlebih dahulu.

Cara Cek Kuota Pupuk lewat HP dengan Langkah Mudah

Ilustrasi Cara Cek Kuota Pupuk lewat HP. Foto: dok. Unsplash/Chad Madden
Mengutip dari dalam buku berjudul Pupuk dan Pemupukan, Nur Indah Mansyur, ‎Eko Hary Pudjiwati, ‎Aditya Murtilaksono (2021), pupuk adalah suatu bahan yang mengandung satu atau lebih unsur hara atau nutrisi bagi tanaman untuk menopang pertumbuhan dan perkembangan tanaman yang diberikan lewat tanah, daun, atau batang tanaman dengan cara diinjeksi.
Pupuk berperan besar terhadap keberhasilan panen. Maka dari itu, penting untuk petani melakukan pemupukan pada tanaman yang digarapnya. Namun sayangnya, harga pupuk tidaklah murah sehingga tak jarang petani kesulitan membelinya.
ADVERTISEMENT
Untuk mengatasi masalah tersebut, pemerintah Indonesia memberikan subsidi untuk pupuk yang dimanfaatkan petani untuk merawat tanaman. Program bantuan tersebut memudahkan para petani untuk memperoleh pupuk. Pupuk bersubsidi ini diberikan dengan jumlah kuota tertentu.
Kuota pemberian pupuk bersubsidi ini dapat diketahui dengan menggunakan Kartu Tani. Kartu Tani merupakan kartu khusus yang diterbitkan perbankan untuk petani agar dapat memudahkan para petani dalam melakukan transaksi penebusan pupuk bersubsidi melalui ATM.
Untuk memudahkan petani dalam mengecek jumlah kuota pupuk, berikut ini adalah cara cek kuota pupuk lewat HP.
ADVERTISEMENT
Sekian pembahasan singkat mengenai cara cek kuota pupuk lewat HP. Dengan panduan ini, para petani dapat melakukan pengecekan kuota pupuk secara berkala dengan lebih praktis. (DAP)