Konten dari Pengguna

Cara Login Info GTK 2024 untuk Para Guru

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
23 November 2024 17:18 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
 Ilustrasi Cara Login Info GTK 2024. Sumber: Unsplash/Sergey Zolkin
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Login Info GTK 2024. Sumber: Unsplash/Sergey Zolkin
ADVERTISEMENT
Cara login info GTK 2024 kerap dicari guru untuk melakulan validasi data guru. Guru yang tersertifikasi harus memeriksa status sertifikasinya dan memverifikasi informasinya secara online melalui Info GTK 2024.
ADVERTISEMENT
Platform ini merupakan situs resmi yang dikelola oleh Kemendikbud Ristek. Platform tersebut terhubung dengan akun Belajar.id sehingga guru dapat mengakses berbagai layanan pembelajaran digital pemerintah.

Cara Login Info GTK 2024

Ilustrasi Cara Login Info GTK 2024. Sumber: Unsplash/Christin Hume
Berdasarkan buku 25 Tutorial Tools Pembelajaran Daring dan Lurik karya Rita Wati (2020: 122), pengecekan Info GTK dapat dilakukan oleh masing-masing guru. Pengecekan penting dilakukan sebab untuk mengetahui data yang telah dikirimkan ke server. Berikut cara login info GTK 2024 yang dapat diikuti.
ADVERTISEMENT

Alternatif Login Info GTK 2024

Ilustrasi Cara Login Info GTK 2024. Sumber: Unsplash/Glenn Carstens
Selain halaman utama, guru juga dapat login Info GTK melalui portal (https: //ptk.datadik.kemdikbud.go.id). Berikut langkah-langkahnya:
Platform info GTK memberikan kemudahan bagi guru untuk mengakses berbagai informasi penting terkait data dasar pendidikan (Dapodik). Seluruh data Guru Dapodik diintegrasikan ke dalam Info GTK, sehingga guru dapat dengan mudah melihat informasi pribadinya secara online.
ADVERTISEMENT
Halaman ini sangat berguna khususnya bagi para guru yang ingin mengecek status Surat Keterangan Tunjangan Profesi (SKTP) yang merupakan dokumen penting dalam pembayaran tunjangan profesi. Platform ini tidak hanya untuk mengecek SKTP saja, namun juga menawarkan berbagai program penting lainnya.
Itulah cara login info GTK 2024 yang perlu diketahui guru untuk melakulan validasi data guru, melihat data yang perlu perbaikan, dan memeriksa status surat keterangan tunjangan profesi (SKTP). (Adm)