Konten dari Pengguna

Cara Mematikan Google Assistant di HP Android dengan Mudah

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
11 Oktober 2023 1:07 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Mematikan Google Assistant, Foto: Unsplash/BENCE BOROS
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Mematikan Google Assistant, Foto: Unsplash/BENCE BOROS
ADVERTISEMENT
Adanya fitur Google Assistant kadang membuat penggunanya tidak nyaman. Ada cara mematikan Google Assistant dengan mudah.
ADVERTISEMENT
Google Assistant merupakan asisten virtual yang dioperasikan dengan perintah suara dan telah didukung kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI).
Fitur ini sudah ada pada ponsel dengan system 5.0 yang dilengkapi RAM 1GB atau di atasnya. Google Assistant di android terpasang otomatis dan bisa digunakan kapan saja asalkan ponsel terhubung dengan internet.

Cara Mematikan Google Assistant

Ilustrasi Cara Mematikan Google Assistant, Foto: Unsplash/William Hook
Berikut adalah cara mematikan Google Assistant di HP android dengan mudah, mengutip dari laman resmi support.google.com.
Cara yang pertama yaitu melalui Menu Pengaturan. Metode ini bisa dilakukan langsung melalui aplikasi Google Assistant yang terpasang pada perangkat android. Caranya adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Selain menggunakan cara manual melalui Pengaturan, pengguna bisa menonaktifkan Google Assistant melalui suara asisten Google. Berikut caranya:
Jika ingin menonaktifkan Google Assistant secara sementara, bisa menggunakan Google Nest dari aplikasi Google Home. Dengan fitur tersebut pengguna bisa mengelola jadwal periode nonaktif Google Assistant. Berikut caranya:
ADVERTISEMENT
Itulah cara mematikan Google Assistant di HP Android dengan mudah. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.(Bay)