Konten dari Pengguna

Cara Membagi Layar Menjadi 2 di Laptop Windows tanpa Aplikasi Tambahan

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
20 September 2023 17:02 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara Membagi Layar Menjadi 2, Unsplash/ Joshua Woroniecki
zoom-in-whitePerbesar
Cara Membagi Layar Menjadi 2, Unsplash/ Joshua Woroniecki
ADVERTISEMENT
Ternyata cara membagi layar menjadi 2 di laptop atau biasa dikenal dengan istilah split screen sangat mudah. Hanya saja, cara membagi layar untuk Windows 10 ataupun Windows 11 itu terdapat sedikit perbedaan.
ADVERTISEMENT
Mengutip dari situs hp.com, screen split adalah teknik yang memungkinkan perangkat dengan satu layar meniru efek memiliki dua layar terpisah.

Cara Membagi Layar Menjadi 2 di Laptop

Cara Membagi Layar Menjadi 2 di Laptop, Unsplash/ Dell
Mengutip dari buku Tips Praktis Merawat Laptop untuk Pemula, Juntak Teamword, (2009, 23), layar laptop sebagai media untuk memunculkan tampilan operasi sistem pada laptop. Berikut cara membagi layar menjadi 2:

Cara Membagi Layar Laptop dengan Kursor

Cara pertama adalah menggunakan kursor. Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT

Cara Membagi Layar Laptop dengan Shortcut Keyboard

Selain dengan kursor, pengguna bisa membagi layar laptop menjadi 2 menggunakan keyboard dengan langkah berikut ini:

Cara Membagi Layar Laptop Menjadi 2 dengan Snap Windows

Pada Windows 11 terdapat fitur baru untuk membagi layar laptop bernama Snap Windows. Fitur ini memiliki beberapa mode yang bisa memudahkan pengguna dalam menampilkan dua atau lebih aplikasi dalam satu layar. Berikut langkah-langkahnya:
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Demikian beberapa cara membagi layar menjadi 2 di laptop windows dengan mudah dan cepat. Buat para pengguna yang tidak mengerti cara membagi 2 layar di laptop, bisa mengikuti beberapa cara di atas, agar menggunakan laptop lebih mudah. (manda)