Konten dari Pengguna

Cara Membuat Link Spotify Pendek untuk Dibagikan ke Teman

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
12 September 2023 22:13 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Membuat Link Spotify Pendek, Foto : Unsplash/Fath
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Membuat Link Spotify Pendek, Foto : Unsplash/Fath
ADVERTISEMENT
Cara membuat link Spotify pendek untuk dibagikan ke teman, poster, media sosial, atau yang lainnya bisa dilakukan dengan mudah. Link yang lebih pendek tentu akan lebih mudah diingat dan terkesan lebih ringkas jika akan digunakan untuk berbagai keperluan.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan laman resmi spotify.com, Spotify merupakan layanan musik digital, podcast, dan video yang memberikan akses jutaan lagu dan konten lain dari kreator seluruh dunia. Untuk memperpendek link Spotify, pengguna bisa memanfaatkan beberapa situs web.
Ilustrasi Cara Membuat Link Spotify Pendek, Foto:Unsplash/Imtiyaz Ali
Berikut merupakan cara membuat link Spotify pendek untuk dibagikan ke teman dengan mudah. Pengguna bisa menggunakan situs web dengan mengikuti arahan yang akan dibagikan melalui ulasan berikut ini:

1. SPTFY: Spotify Short URLs

Situs ini bisa digunakan untuk memperpendek link Spotify. Selain itu, situs ini juga akan memberikan kode QR otomatis. Pengguna dapat memanfaatkan situs ini secara gratis tanpa harus membuat akun terlebih dahulu.
Inilah cara memperpendek link Spotify dengan menggunakan situs SPTFY: Spotify Short URLs.
ADVERTISEMENT

2. Spotify URL Shortener

Selain situs SPTFY: Spotify Short URLs, pengguna juga dapat menggunakan situs lainnya seperti Spotify URL Shortener. Adapun langkah yang harus dilakukan adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Itulah cara membuat link Spotify pendek dengan cepat. Pengguna dapat membagikan link yang lebih pendek dan ringkas. (Ria)