Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.94.0
Konten dari Pengguna
Cara Menggabungkan Sheet Excel menjadi Satu
24 Juni 2023 12:40 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Dalam Excel , biasanya ada beberapa data yang dipisahkan dalam setiap sheet. Namun, bagaimana jika ingin menggabungkan semua data tersebut di satu sheet? Pengguna Excel harus memahami cara menggabungkan sheet Excel terlebih dahulu.
ADVERTISEMENT
Mengutip dari Mengenal Microsoft Excel dan Fungsinya - Universitas STEKOM, dalam situs teknik-komputer-d3.stekom.ac.id, Excel adalah perangkat lunak yang digunakan untuk analisis dan dokumentasi data.
Dalam penggunaannya, data tersebut biasanya dipisahkan dengan beberapa sheet. Namun, pada suatu kondisi, data itu perlu digabungkan. Pada dasarnya, yang paling sering dilakukan adalah menyalin dan menempel beberapa sel yang dibutuhkan.
Cara Menggabungkan Sheet Excel menjadi Satu dengan Mudah
Cara menggabungkan data dengan menyalin dan menempel beberapa sel yang dibutuhkan terbilang cara lama dan memerlukan waktu. Berikut cara menggabungkan sheet Excel menjadi satu dengan mudah yang bisa dilakukan:
ADVERTISEMENT
Jika ada kolom yang ingin d hapus setelah penggabungan ini, maka caranya klik tanda panah pada Column 1 atau 2. Lalu silakan hapus centang pada kolom yang ingin di hapus. Terakhir, klik Ok.
Setelah proses penghapusan kolom selesai, maka pengguna bisa klik Close & Load. Kemudian, pilih Close & Load. Dan data tersebut sudah berhasil digabung menjadi satu. Pengguna dapat melakukan cara cara menggabungkan sheet Excel di atas langsung di laptop atau PC. (IF)
Baca juga: Cara Menambahkan Kolom di Excel dengan Mudah