news-card-video
4 Ramadhan 1446 HSelasa, 04 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Cara Menghitung Fungsi Penawaran dalam Ekonomi

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
12 Oktober 2023 18:40 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Menghitung Fungsi Penawaran. Foto: Unsplash/Mathieu Stern
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Menghitung Fungsi Penawaran. Foto: Unsplash/Mathieu Stern
ADVERTISEMENT
Dalam ilmu ekonomi, fungsi penawaran merupakan sebuah gambaran hubungan antara penjual dengan pembeli. Cara menghitung fungsi penawaran penjual bisa menggunakan rumus agar lebih mudah untuk menentukan harga.
ADVERTISEMENT
Rumus fungsi penawaran ini juga erat kaitannya dengan jumlah barang atau jasa yang diminta dengan harganya. Selain itu, fungsi penawaran juga menunjukan berapa jumlah barang atau jasa dengan faktor lain yang memengaruhinya.
Faktor-faktor yang memengaruhi penawaran adalah besarnya biaya produksi, harga bahan baku, jumlah produsen, laba yang diinginkan, teknologi, kebutuhan uang oleh produsen, dan ekspektasi produsen di masa datang.

Hukum Penawaran

Ilustrasi Cara Menghitung Fungsi Penawaran. Foto: Unsplash/rupixen.com
Dikutip dari buku Teori dan Aplikasi Matematika Ekonomi, Ahmad Faridh Ricky Fahmy dkk, (2021:62), fungsi penawaran yaitu fungsi yang menunjukkan hubungan harga produk dengan jumlah produk yang ditawarkan.
Dalam fungsi penawaran menggunakan sudut pandang Penjual. Fungsi penawaran oleh produsen digunakan untuk menganalisa kemungkinan-kemungkinan kuantitas barang yang akan diproduksi.
Hukum penawaran berbunyi jika kuantitas atau jumah produk yang ditawarkan memiliki hubungan positif atau searah dengan harga produknya. Hal ini terjadi dengan asumsi seluruh variabel penawaran dianggap konstan.
ADVERTISEMENT
Lebih mudahnya, hukum penawaran (supply) menyatakan jika harga barangnya naik, maka jumlah barang yang ditawarkan juga akan bertambah. Sebaliknya, jika jika harga barangnya turun, maka jumlah barang yang ditawarkan juga ikut berkurang.

Cara Menghitung Fungsi Penawaran

Ilustrasi Cara Menghitung Fungsi Penawaran. Foto: Unsplash/Markus Spiske
Berdasarkan buku Bongkar Pola Soal UNBK SMA/MA IPS 2020, Ika Familia P., S.Pd., & Smart Teachers Team, (2019:222), hubungan antara harga (P) dan jumlah barang (Q) yang hendak dijual oleh produsen terlihat dalam fungsi penawaran, sebagai berikut:
Hubungan antara Harga dan Jumlah Barang. Buku Bongkar Pola Soal UNBK SMA/MA IPS 2020
Keterangan:
Cara menghitung fungsi penawaran dapat digunakan rumus sebagai berikut:
Rumus Menghitung Fungsi Penawaran. Buku Bongkar Pola Soal UNBK SMA/MA IPS 2020
Keterangan:
Demikianlah uraian tentang cara menghitung fungsi penawaran. Jadi, dalam fungsi penawaran antara harga barang dan jumlah barang yang ditawarkan oleh produsen memiliki hubungan yang positif, karena gradient dari fungsi penawaran selalu positif. (Diah)
ADVERTISEMENT