Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.97.0
Konten dari Pengguna
Cara Menghitung Keramik 60x60 dengan Akurat
21 Oktober 2023 15:52 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
![Ilustrasi Cara Menghitung Keramik 60x60. Unsplash/Dannie J.](https://blue.kumparan.com/image/upload/fl_progressive,fl_lossy,c_fill,q_auto:best,w_640/v1634025439/01hd8edmp4nwn45mnw983bde2q.jpg)
ADVERTISEMENT
Cara menghitung keramik 60×60 harus dilakukan secara teliti dan akurat untuk menghindari risiko kesalahan. Keramik 60×60 sering digunakan di berbagai ruangan, seperti ruang tamu, ruang keluarga, hingga area dapur.
ADVERTISEMENT
Mengutip dari jurnal stekom.ac.id, keramik adalah produk yang terbuat dari bahan utama tanah liat yang dibentuk dan dibakar dengan suhu 600º Celcius hingga lebih dari 1300º Celcius sehingga terjadi perubahan sifat tanah liat menjadi lebih kuat.
Dalam proses pembangunan rumah pasti membutuhkan banyak dana, dengan mengetahui cara menghitung keramik 60×60, sangat berguna agar dana bisa digunakan semaksimal mungkin.
Cara Menghitung Keramik 60x60
Adapun cara menghitung keramik 60×60 dengan akurat adalah sebagai berikut.
1. Menghitung Luas Lantai
Luas lantai rumah yang ingin diberi keramik 60×60 tergantung pada isi kemasan dus keramik. Pengguna bisa memilih yang berisi 3 keping per dus atau 4 keping per dus.
Contohnya, satu dus keramik 60×60 berisi 3 keping dapat menutupi lantai dengan luasan 3x(0,6 m x 0,6 m) = 1,06 m2. Sementara satu dus yang berisi 4 keping keramik 60×60 dapat menutupi lantai dengan luasan 4x(0,6 x 0,6 m) = 1,44 m2.
ADVERTISEMENT
2. Menghitung Kebutuhan Keramik 60×60
Selanjutnya, menghitung luas keseluruhan bangunan yang hendak dipasangi keramik 60×60 dalam satuan meter persegi.
Contohnya, luas rumah adalah 12 m x 14 m, maka cara menghitung keramik lantai 60×60 dengan luasan 0,36 m2 adalah sebagai berikut:
Diketahui:
Perhitungan:
Jika menggunakan keramik merek A yang per dusnya berisi 3 keping, kebutuhan keramik terebut yaitu 466/3 = 155,3 atau menjadi 156 dus.
Selanjutnya, jika menggunakan keramik yang per dusnya berisi 4 keping, kebutuhan keramik tersebut yaitu 466/4 = 116,5 per dus atau dibulatkan menjadi 117 per dus.
ADVERTISEMENT
Diketahui:
Jawaban:
Dengan demikian, jumlah keramik 60×60 yang diperlukan 120/0,36 = 333 keping atau 334 keping.
Maka, 334/3 = 111,1 dus (dibulatkan jadi 112 dus), tetapi jika 1 dus berisi 4 keping perhitungannya 334/4 = 83,5 dus (dibulatkan jadi 84 dus).
Itulah dia cara menghitung keramik 60×60 dengan akurat dan tepat. Pastikan pilih lantai keramik dengan merek terbaik. (LA)