Konten dari Pengguna

Cara Mengisi Pulsa Listrik secara Online dengan Mudah

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
26 Mei 2023 16:29 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ilustrasi Cara Mengisi Pulsa Listrik secara Online dengan Mudah. Unsplash/Arthur L.
zoom-in-whitePerbesar
ilustrasi Cara Mengisi Pulsa Listrik secara Online dengan Mudah. Unsplash/Arthur L.
ADVERTISEMENT
Pengguna baru PLN Prabayar, wajib tahu cara mengisi pulsa listrik online. Bagaimana cara mengisi pulsa listrik secara online dengan mudah?
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Bongkar Habis Penerapan MS Office 2016 Terpopuler yang ditulis oleh Alfa Hartoko (2018:54), token listrik merupakan sistem pembelian/pembayaran listrik pada layanan PLN prabayar yang menggunakan pulsa.

Cara Mengisi Pulsa Listrik secara Online

ilustrasi Cara Mengisi Pulsa Listrik secara Online dengan Mudah. Unsplash/Anthony Idraus.
Dikutip dari laman resmi pln.co.id, berikut adalah cara isi pulsa listrik secara online dengan mudah:
Pelanggan hanya perlu mengunduh aplikasi PLN Mobile di Google Play Store atau App Store. Pada layar MPB akan terpampang informasi penting terkait penggunaan listrik, antara lain:
Berikut cara mengisi token listrik lewat aplikasi PLN Mobile:
ADVERTISEMENT
Bagi pelanggan yang masih bingung cara isi token listrik ke meteran, perhatikan langkah-langkah berikut:
ADVERTISEMENT
Itulah dia cara mengisi pulsa listrik secara online dengan mudah. Selamat mencoba! (hen)