Konten dari Pengguna

Cara Mengurutkan Abjad di Excel, Otomatis dan Cepat

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
20 Juni 2023 23:13 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara Mengurutkan Abjad di Excel, Otomatis dan Cepat. Foto: pixabay.com
zoom-in-whitePerbesar
Cara Mengurutkan Abjad di Excel, Otomatis dan Cepat. Foto: pixabay.com
ADVERTISEMENT
Ketika sedang mengerjakan banyak data di excel yang banyak isinya, tentu akan sangat merepotkan apalagi jika abjad, angka, dan sejenisnya ditulis secara manual. Maka mengetahui cara mengurutkan abjad di Excel, otomatis dan cepat akan sangat di butuhkan.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari laman, microsoft-excel.en.softonic.com, apabila rangkain alfabet hingga angka tersebut harus ditulis secara manual. Tentu akan membuat waktu kerja menjadi tidak efisien, maka bisa membuat abjad, angka, dan alfabet secara otomatis di Microsoft Excel.

Cara Mengurutkan Abjad di Excel, Otomatis

Cara Mengurutkan Abjad di Excel, Otomatis dan Cepat. Foto: pixabay.com
Untuk mengurutkan abjad di excel secara otomatis cukup mudah untuk dipraktikkan. Biasanya dalam penamaan sebuah cell, akan menuliskan huruf secara berurutan. Baik itu huruf A-Z, atau bahkan sampai AA hingga ZZ.
Berikut ini ada beberapa cara mengurutkan abjad di excel secara otomatis, yakni:

1. Melalui Autofill di Excel

Jika ingin memanfaatkan fitur ini untuk cara membuat abjad otomatis di Excel, bisa melalui fitur tab home atau mencari symbol + pada cell yang diinginkan. Berikut ini langkah-langkah mengurutkan abjad di Excel secara otomatis, yakni:
ADVERTISEMENT

2. Menggunakan karakter abjad lain secara otomatis

Ternyata selain abjad, ada juga beberapa macam karakter yang bisa dibuat secara otomatis. Caranya bisa memakai rumus seperti di atas. Akan tetapi, nantinya bisa menghasilkan beberapa macam karakter.
Berikut ini langkah-langkah mengurutan abjad secara otomatis, yakni:
ADVERTISEMENT
Itulah, beberapa cara mengurutkan abjad di Excel secara otomatis dan cepat. Tips & Trik di atas bisa di praktikkan secara masing-masing di rumah.