Konten dari Pengguna

Cara Pesan Makanan di Shopee dengan Mudah dan Praktis

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
12 Juli 2023 18:34 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Pesan Makanan di Shopee, Foto: Pexels/Robin Stickel
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Pesan Makanan di Shopee, Foto: Pexels/Robin Stickel
ADVERTISEMENT
Aplikasi Shopee kini menghadirkan fitur pesan makanan secara online. Bagi pengguna Shopee yang ingin mencoba fitur ini, cara pesan makanan di Shopee perlu diketahui.
ADVERTISEMENT
Shopee, salah satu e-commerce yang menawarkan banyak fitur belanja online sesuai kebutuhan. Kini, Shopee Food hadir sebagai salah satu pelaku layanan pesan antar dengan banyak promo yang tersedia.
Mengutip dari situs resmi Inspirasi Shopee, yaitu shopee.co.id, Shopee Food adalah fitur atau layanan pesan-antar makanan dan minuman milik Shopee.

Cara Pesan Makanan di Shopee dengan Mudah

Ilustrasi Cara Pesan Makanan di Shopee, Foto: Pexels/Norma Mortenson
Cara pesan makanan di Shopee pun cukup mudah untuk dilakukan. Masih mengutip dari situs shopee.co.id, pengguna Shopee sekarang bisa menggunakan fitur pesan makanan di Shopee Food pada aplikasi Shopee.
Fitur ini juga sudah tersedia di berbagai kota-kota besar di Indonesia. Untuk memesan Shopee Food, pastikan pengguna sudah mengunduh aplikasi Shopee, dan login menggunakan akun Shopee. Berikut adalah langkah-langkah mudah memesan Shopee Food:
ADVERTISEMENT

Cara Membatalkan Pesanan Shopee Food

Ilustrasi Cara Pesan Makanan di Shopee, Foto: Pexels/Monstera
Setelah memesan Shopee Food, pengguna juga bisa membatalkan pesanan dengan beberapa catatan. Berikut adalah beberapa hal yang harus diperhatikan jika ingin membatalkan pesanan Shopee Food:
ADVERTISEMENT
Setelah lewat dari 10 detik, pengguna tidak bisa membatalkan pesanan melalui aplikasi Shopee. Jika tetap ingin membatalkan, pengguna bisa menghubungi Customer Service Shopee pada menu Lihat Detail, lalu pilih Batalkan Pesanan dan pilih Dapatkan Bantuan.
Jika status pesanan sudah berubah menjadi Sedang diproses, artinya pesanan kamu telah diterima pihak restoran, dan pengguna sudah tidak bisa membatalkannya. (IF)