Konten dari Pengguna

Cara Screenshot Samsung A53 untuk Pengguna Baru

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
22 Oktober 2023 3:23 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Screenshot Samsung A53. Unsplash/Christian Wiediger
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Screenshot Samsung A53. Unsplash/Christian Wiediger
ADVERTISEMENT
Setiap pengguna ponsel baru perlu mengetahui fitur-fitur pendukung yang tersedia di dalamnya. Seperti berbagai cara screenshot Samsung A53.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan laman techsmith.com, screenshot memungkinkan pengguna menangkap apa yang dilihat di layar dan dibagikan kepada orang lain atau digunakan sebagai titik referensi di kemudian hari.

3 Cara Screenshot Samsung A53 untuk Menangkap Info Penting

Ilustrasi Cara Screenshot Samsung A53. Unsplash/Jonas Leupe
Berikut adalah tiga cara screenshot Samsung A53 yang dapat digunakan dalam situasi apapun:

1. Screenshot dengan Tombol Power

Metode pertama yang umum digunakan adalah dengan menekan tombol fisik.
Untuk mengambil tangkapan layar pada Samsung A53 dengan cara ini cukup menggunakan tombol fisik yang terletak di sisi ponsel. Ini adalah metode tradisional yang sering digunakan.
Ambil ponsel, tekan tombol daya dan tombol volume turun secara bersamaan. Pastikan tidak melepaskan kedua tombol tersebut sampai layar berkedip putih.
Ketika layar berkedip putih, itu menandakan bahwa tangkapan layar telah berhasil diambil. Setelah itu, akan muncul sebuah bilah menu kecil di bagian bawah layar.
ADVERTISEMENT

2. Cara Screenshot dengan Tiga Hari

Jika pengguna menghadapi kendala dengan metode pertama karena tombol rusak atau masalah lain, maka dapat menggunakan alternatif untuk mengambil tangkapan layar di Samsung A53, yaitu dengan menggunakan fitur "Palm Swipe to Capture".
Ini merupakan solusi yang efektif dan tidak memerlukan penggunaan tombol fisik. Untuk mengaktifkan fitur Palm Swipe, buka Pengaturan -> Fitur Lanjutan -> Gerakan.
Di sana, pengguna akan menemukan opsi yang bernama Palm swipe to capture, yang biasanya dinonaktifkan secara default.
Ketuk untuk mengaktifkannya, lalu geser tangan di atas layar untuk mengambil tangkapan layar. Perangkat akan bergetar untuk menandakan bahwa screenshot telah selesai.

3. Cara Screenshot Panjang di Samsung A53

ADVERTISEMENT
Itulah tiga cara screenshot Samsung A53 yang dapat digunakan dalam tombol power normal hingga tanpa tombol power. (Andi)