Cara Siaran Langsung di TikTok dengan Mudah

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
Konten dari Pengguna
10 Juni 2023 13:47 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ilustrasi Cara Siaran Langsung di TikTok dengan Mudah. Unsplash/Frack.
zoom-in-whitePerbesar
ilustrasi Cara Siaran Langsung di TikTok dengan Mudah. Unsplash/Frack.
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Media sosial TikTok saat ini banyak diminati, lantaran berbagai fitur menarik yang bisa digunakan oleh penggunanya. Salah satu fitur yang cukup populer di Tiktok adalah fitur siaran langsung. Bagaimana cara siaran langsung di TikTok?
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Karya Kreatif Era Pandemi, Titus Theo Yoga Baskara, ‎Qosda Muhdi Umar Umaya (2021:111). TikTok adalah salah satu media sosial untuk berbagi video dan gambar yang berbasis web dan aplikasi.
TikTok menyediakan fitur live, atau siaran langsung, yang bisa membuat content creator dapat berinteraksi dengan penontonnya secara langsung.

Cara Siaran Langsung di TikTok

ilustrasi Cara Siaran Langsung di TikTok dengan Mudah. Unsplash/Olivier Bergien.
Menu fitur Live TikTok memang tidak disediakan pada halaman utama begitu masuk ke aplikasi. Sehingga untuk cara siaran langsung di TikTok, harus menekan ikon plus (+) terlebih dulu yang ada di bagian bawah layar.
ADVERTISEMENT
Fitur live streaming pada TikTok memudahkan penggunanya untuk melakukan live dan berinteraksi bersama dengan pengguna lain. Dengan mengundang akun lain, bisa sepuasnya bersosialisasi lewat aplikasi ini. Berikut ini cara siaran langsung di TikTok dengan teman :
Saat melakukan live TikTok, pengguna bisa sekaligus menaikkan engagement. Saat memulai live, biasanya muncul notifikasi pemberitahuan di akun followers, dan mereka akan tertarik untuk menonton live yang dibuat.
Menggunakan fitur live di TikTok tidak hanya memungkinkan pengguna untuk berinteraksi dengan pengikut secara real-time, tetapi juga membuka peluang untuk memperluas jaringan dan meningkatkan kreativitas.
ADVERTISEMENT
Ingatlah bahwa konsistensi, konten yang menarik, dan interaksi positif dengan penonton adalah kunci sukses dalam dunia live streaming. Jadi, jangan ragu untuk mencoba dan terus bereksplorasi.