Konten dari Pengguna

Cara Top Up Flazz BCA via M-Banking tanpa NFC

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
16 Oktober 2023 16:51 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
 Ilustrasi Cara Top Up Flazz BCA via M-Banking tanpa NFC, Foto Unsplash/Jonas Leupe
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Top Up Flazz BCA via M-Banking tanpa NFC, Foto Unsplash/Jonas Leupe
ADVERTISEMENT
Cara top up Flazz BCA via m-Banking tanpa NFC dapat dilakukan dengan mudah. Cara ini bisa menjadi alternatif untuk pengguna yang belum mempunyai fitur NFC pada ponselnya.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan buku Electronic Payment, Heru Kreshna Reza, (2017:107), NFC merupakan teknologi komunikasi baru dengan menggunakan induksi magnet berbasis teknologi RFID. Fitur ini dapat memudahkan pengguna mengecek dan mengisi saldo Flazz BCA.
Sedangkan Flazz BCA, mengutip dari laman resmi bca.co.id, merupakan kartu transaksi multifungsi dengan teknologi chip RFID (Radio Frequency Identification) yang memudahkan dan mempercepat proses pembayaran secara nontunai.

Cara Top Up Flazz BCA via M-Banking tanpa NFC secara Mudah

Ilustrasi Cara Top Up Flazz BCA via M-Banking tanpa NFC, Foto Unsplash/Paul Hanaoka
Pengguna kartu Flazz BCA yang ponselnya belum mempunyai fitur NFC terkadang bingung jika ingin top up. Sebab, apabila handphone yang digunakan tidak mempunyai fitur NFC, maka top up Flazz BCA tidak dapat dilakukan secara langsung.
Tetapi jangan khawatir, cara top up Flazz BCA dapat dilakukan melalui perantara aplikasi Shopee. Berikut merupakan cara top up Flazz BCA via m-Banking tanpa NFC melalui handphone dengan memanfaatkan aplikasi Shopee.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Itulah cara top up Flazz BCA via m-Banking tanpa NFC secara mudah. Sebelum melakukan top up, pastikan koneksi internet pada handphone yang digunakan stabil agar proses top up berjalan dengan lancar. (Eln)