Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.96.0
Konten dari Pengguna
Perhatikan 3 Hal Ini Saat Mengirim Lamaran Kerja via Email
20 Juni 2018 0:53 WIB
Diperbarui 14 Maret 2019 21:08 WIB
Tulisan dari Tricky Tricky tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Kemajuan teknologi saat ini membuat orang menjadikan media digital sebagai jalan keluar atas segala keterbatasan jarak, biaya, dan waktu. Termasuk dalam urusan rekruitmen kerja. Inilah 3 hal yang harus diperhatikan jika kamu melamar kerja via email.
Gambar: glints.id
ADVERTISEMENT
Nama email
Seorang manajer perusahaan multinasional dalam cuitan twitternnya mengeluhkan nama email beberapa fresh graduate yang menurutnya alay. Karena nama email tidak menggunakan nama asli bahkan menggunakan bahasa gaul yang tidak etis digunakan untuk urusan serius seperti pekerjaan. Karenanya buat satu saja email dengan nama asli agar bisa digunakan untuk berbagai kebutuhan.
Subjek
Selain tidak memasukan subjek berakibat pesanmu terkirim menjadi spam, mengirim email tanpa subjek juga memperlihatkan kamu lalai dengan identitas pribadi. Kalau bingung tuliskan saja perihal pekerjaanmu apa disertai nama lengkap, misalnya "Lamaran PT Angin Ribut_Raisa Andriana". Mudah kan?
Body email
Tidak kalah pentingnya dengan kedua hal di atas. Body email menjadi penentu keseriusanmu saat mengajukan lamaran kerja. Sertakan saja salam pembuka, maksud dari lamaranmu, dan salam penutup. Itu saja sudah menunjukan bahwa kamu siap berkompetisi di dunia kerja.
ADVERTISEMENT
Live Update