Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.94.1
Konten dari Pengguna
Build dan Item Hero Xiao Qiao Honor of Kings agar Damagenya Meningkat
1 Juli 2024 19:58 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Tutorial Game tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Bagi para pemain Honor of Kings tentunya sudah tidak asing lagi dengan hero bernama Xiao Qiao. Jika menggunakan hero ini dalam pertandingan, maka harus mengetahui build dan item hero Xiao Qiao Honor of Kings.
ADVERTISEMENT
Item yang tepat tentunya bisa membuat hero ini menjadi lebih kuat dan tangguh karena damagenya menjadi lebih besar. Selain itu, kemampuan dalam bertahan pastinya akan meningkat sehingga tidak mudah mati.
Build dan Item Hero Xiao Qiao Honor of Kings
Dikutip dari laman resmi, www.honorofkings.com/id/, hero Xiao Qiao merupakan hero mage hok yang cukup bagus digunakan dalam pertandingan. Hero ini juga cukup lincah, sehingga cocok untuk pemain dengan gerakan tangan yang cepat.
Berikut ini adalah build dan item hero Xiao Qiao Honor of Kings yang bisa dijadikan panduan oleh para pemain game ini. Dengan item ini, kemungkinan besar damage dari hero ini akan meningkat cukup signifikan.
1. Boots of The Arcane
Item Boots of The Arcane menjadi item pertama yang bisa dibeli ketika menggunakan hero ini. Item ini sangat membantu untuk meningkatkan jumlah mana, di mana bisa menambahkan 25 mana per lima detiknya.
ADVERTISEMENT
2. Scepter of Reverberation
Item kedua yang bisa dibeli ketika menggunakan hero yang satu ini adalah Scepter of Reverberation. Item ini akan menambahkan 240 magical attack dan menambahkan 7% movement speed.
3. Savant’s Wrath
Item Savant’s Wrath merupakan item yang sangat berguna untuk meningkatkan kekuatan saat menyerang. Hal tersebut karena item ini bisa menambahkan 240 magical attack.
4. Void Staff
Void Staff menjadi item lainnya untuk melengkapi kemampuan menyerang dan juga bertahan dari hero ini. Item ini bisa menambahkan 240 magical attack dan menambahkan 500 max health.
5. Tome of Wisdom
Item Tome of Wisdom merupakan item yang akan menyempurnakan kekuatan menyerang dari hero ini. Item ini akan menambahkan 400 magical attack dan menambahkan 10% cooldown reduction.
6. Splendor
Splender menjadi item terakhir yang harus dibeli, terutama memasuki late game karena item ini bisa menambahkan 160 magical attack dan menambahkan 10% cooldown reduction.
ADVERTISEMENT
Build dan item hero Xiao Qiao Honor of Kings tersebut bisa dijadikan panduan saat menggunakan hero ini. Dengan item yang tepat, maka bisa membuat damagenya menjadi meningkat drastis. (WWN)