Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
Cara Agar Valorant Tidak Lag
14 Juni 2024 18:57 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Tutorial Game tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Cara agar Valorant tidak lag yang pertama dilakukan adalah penuhi spesifikasi minimum yang dibutuhkan untuk menjalankan game . Ini adalah standar pertama wajib bagi game apapun yang berjalan di komputer atau laptop.
ADVERTISEMENT
Valorant adalah game First Person Shooter yang sementara ini hanya dapat dijalankan di platform Windows. Karena membutuhkan koneksi internet untuk terhubung dengan pemain lainnya, terkadang pemain mengalami kendala lag saat bermain game ini.
Begini Cara Agar Valorant Tidak Lag
Mengutip buku Seri Game Development: Menjadi Game Programmer, Antonius Fran Setiawan, (2023), lag adalah loading time yang lama. Lag sedikit saja akan sangat berpengaruh untuk game yang bergantung pada koneksi internet.
Apalagi untuk game First Person Shooter seperti Valorant. Lag sedikit saja dapat berakibat fatal, misalnya karakter terbunuh oleh musuh. Untuk itu, beginilah cara agar Valorant tidak lag.
1. Penuhi Spesifikasi Minimum
Game First Person Shooter seperti Valorant sebenarnya tidak membutuhkan spesifikasi tinggi. Namun, makin tinggi spesifikasi komputer/laptop yang dimiliki otomatis akan membuat FPS-nya makin tinggi.
ADVERTISEMENT
Agar spesifikasi minimum terpenuhi. Berikut adalah rekomendasi spesifikasi game Valorant:
2. Non-aktifkan Optimasi Full Screen Valorant
Diambil dari pengguna reddit u/oncoreevents, langkah ini dapat membantu beberapa pemain mengatasi FPS rendah dalam game Valorant.
3. Atur Video FPS Valorant
Caranya adalah sebagai berikut:
4. Restart Game
Ini adalah solusi paling mudah. Solusinya sangat simpel yakni dengan restart game agar sistem kembali refresh untuk meningkatkan performa game Valorant.
ADVERTISEMENT
Baca Juga: Cara Main Valorant bagi Pemula
Itulah beberapa cara agar Valorant tidak lag. Semoga informasi ini dapat membantu pemain memperlancar permainan dalam game Valorant. (ARD)
Live Update