Foto: 100 Pasang Calon Pengantin di Palembang Nikah Massal di Kambang Iwak

Konten Media Partner
30 November 2023 12:37 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Satu pasangan pengantin dari 100 calon yang ikut nikah massal sedang berfoto di kawasan Kambang Iwak Palembang, Kamis (30/11) Foto: ary priyanto/urban id
zoom-in-whitePerbesar
Satu pasangan pengantin dari 100 calon yang ikut nikah massal sedang berfoto di kawasan Kambang Iwak Palembang, Kamis (30/11) Foto: ary priyanto/urban id
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
100 pasang calon pengantin dari 16 kecamatan di Kota Palembang mengikuti program nikah massal yang digagas pemerintah kota di kawasan taman kota Kambang Iwak atau tak jauh dari rumah dinas Wali Kota Pakembang, Kamis (30/11).
ADVERTISEMENT
Kegiatan nikah massal ini merupakan bentuk kepedulian pemerintah kota kepada warga khususnya dalam hal kelengkapan dokumen sah bagi pasangan yang sebelumnya telah menikah.
Selain mendapatkan buku nikah, ratusan pengantin juga mendapatkan berbagai hadiah dari sejumlah sponsor yang ikut mendukung kegiatan nikah massal. (Abp)
Sejumlah calon pengantin nikah massal sedang bersiap mengikuti arakan menuju lokasi Taman Kambang Iwak dari halaman kantor Wali Kota Palembang, Kamis (30/11) Foro: ary priyanto/urban id
Sekretaris Daerah Kota Palembang yang berbincang bersama salah satu pasang calon pengantin saat pelepasan arak-arakan nikah massal yang digelar Pemkot Palembang menuju taman Kambang Iwak, Kamis (30/11) Foto: ary priyanto/urban id
Salah satu pasang calon pengantin yang ikut nikah massal di taman Kambang Iwak Palembanh mengenalan pakaian adat, Kamis (30/11) Foto: ary priyanto/urbanid
Salah satu pasang calon pengantin nikah massal menunjukkan proses nikah di gedung Wali Kota Palembang, Kamis (30/11) Foto: ary priyanto/urban id
Pj Wali Kota Palembang, Ratu Dewa secara simbolis menyerahkan buku nikah bagi pasangan pengantin yang ikut program nikah massal di taman Kambang Iwak Palembang, Kamis (30/11) Foto: ary priyanto/urban id