Konten Media Partner

Foto: Kampung Pesisir Penghasil Ikan Bandeng di Sumsel

25 Juni 2024 11:36 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Desa Sungai Lumpur yang merupakan kampung pesisir di Kabupaten Ogan Komering Ilir yang memiliki potensi ikan bandeng yang disuplai hingga ke tiga provinsi di Indonesia, Selasa (25/6) Foto: ary priyanto/urban id
zoom-in-whitePerbesar
Desa Sungai Lumpur yang merupakan kampung pesisir di Kabupaten Ogan Komering Ilir yang memiliki potensi ikan bandeng yang disuplai hingga ke tiga provinsi di Indonesia, Selasa (25/6) Foto: ary priyanto/urban id
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Desa Sungai Lumpur, Kecamatan Cengal, merupakan kampung pesisir yang berlokasi di wilayah perairan Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan, berbatasan dengan Kepulauan Bangka Belitung.
ADVERTISEMENT
Di desa pesisir itu para nelayan kerap menyuplai ikan hasil tambak jenis bandeng serta udang yang dijual ke tiga provinsi yaitu, Lampung, Bangka Belitung dan Jakarta. sejak dahulu, Desa Sungai Lumpur, OKI memang dikenal memiliki potensi ikan dan udang dengan kualitas baik.(abp)
Ikan Bandeng asal Desa Pesisir Sungai Lumpur, Kecamatan Cengal, Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumsel yang dikirim ke Muara Angke Jakarta, Selasa (25/6) Foto: ary priyanto/urban id
Sejumlah nelayan yang sedang membersihkan ikan bandeng asal Desa Pesisir Sungai Lumpur, Kecamatan Cengal, Kabupaten Ogan Komerimg Ilir, Sumsel, Selasa (25/6) Foto: ary priyanto/urban id
Proses penimbangan ikan bandeng asal desa pesisir Sungai Lumpur, Kecamatan Cengal, Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumsel, Selasa (25/6) Foto: ary priyanto/urban id
Selain ikan bandeng, Desa Sungai Lumpur, Cengal, Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumsel juga memiliki potensi udang yang kerap dikirim ke Provinsi Lampung dan Bangka Belitung, Selasa (25/6) Foto: ary priyanto/urban id
Produk udang yang juga memiliki potensi ekonomi selain ikan bandeng di kampung pesisir Desa Sungai Lumpur, Kecamatan Cengal, Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumsel, Selasa (25/6) Foto: ary priyanto/urban id