Resep Salad Wrap yang Sehat dan Enak!

venithyacalista
Nama : Venithya Calista Umur : 19 Tahun Mahasiswa Bina Nusantara Jurusan Marketing Communication
Konten dari Pengguna
19 Januari 2021 11:56 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari venithyacalista tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Salad Wrap. Sumber : Pinterest
zoom-in-whitePerbesar
Salad Wrap. Sumber : Pinterest
ADVERTISEMENT
Di masa pandemi seperti ini, kita diwajibkan untuk menjaga kesehatan dengan berbagai cara, dimulai dari hal sederhana yaitu mengatur pola makan yang baik dan sehat. Kita harus selalu memerhatikan makanan yang kita konsumsi setiap harinya. Terutama makanan yang memiliki gizi seimbang dan bermanfaat bagi tubuh. Salah satu makanan sehat yang sering dikonsumsi adalah salad, olahan sayuran segar dengan berbagai macam topping dilengkapi dengan dressing sebagai penyempurna.
ADVERTISEMENT
Variasi salad saat ini semakin beragam, salah satu yang sedang booming adalah salad wrap. Salad wrap merupakan salad yang dibalut dengan tortilla, menarik bukan? Hal ini membuatnya semakin praktis dan unik. Salad wrap banyak dijual diluar, namun ternyata kita bisa membuatnya sendiri dirumah loh! Kita harus memilih bahan yang segar dan bervariasi, toppingnya juga bisa disesuaikan dengan selera kita. Berikut adalah resep salad wrap sederhana yang enak dan praktis.
Resep Salad Wrap
Kalian bisa membuat salad wrap yang sehat dan enak loh dirumah! Yuk cobain!
Bahan-bahan
ADVERTISEMENT
Bahan Dressing Thausand Island
Langkah – langkah
ADVERTISEMENT