Konten dari Pengguna

Cara Melihat Jadwal Kereta dan Pemesanan Tiket Online Super Mudah

Viral Food Travel
Berita viral seputar Food dan Travel
25 April 2022 12:24 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Viral Food Travel tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi kereta api Foto: Humas KAI
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi kereta api Foto: Humas KAI
ADVERTISEMENT
Cara melihat jadwal kereta ternyata mudah banget, lho. Kereta menjadi moda transportasi yang kerap dipilih masyarakat untuk melakukan perjalanan.
ADVERTISEMENT
Nah, jika kamu salah satunya yang ingin melakukan perjalanan dengan menggunakan kereta api, maka wajib banget nih mengetahui jadwal keberangkatan serta ketersedian tiketnya.
Menjelang mudik Lebaran, PT Kereta Api Indonesia (Persero) telah kembali menambah jumlah perjalanan untuk melayani masyarakat. "Penambahan perjalanan kereta api kami sediakan untuk masyarakat yang belum mendapatkan tiket mudik atau balik di rute-rute favorit pada masa angkutan Lebaran tahun ini," kata VP Public Relations KAI (Persero) Joni Martinus dikutip dari Antara, Kamis (21/4).
Di era yang serba digital seperti saat ini, kamu dapat mengetahuinya secara online. Bisa kamu akses di mana saja, lantas bagaimana cara melihat jadwal kereta? Informasi lengkapnya bisa kamu simak di bawah ini. Check this out!
ADVERTISEMENT

Cara Melihat Jadwal Kereta

KAI Access. Foto: Dok: PT KAI

Cara Pesan Tiket Kereta

Penumpang menggunakan aplikasi KAI Access. Foto: Dok: PT KAI
Setelah mengikuti langkah-langkah di atas, kamu sudah langsung dapat membeli tiket sesuai dengan kebutuhan perjalananmu. Kamu bisa mengisi form data diri dan melakukan pembayaran setelahnya.
Jika ingin mengetahui kereta yang telah dipesan, kamu bisa mengklik pilihan "cek kode booking". Masukkan kode booking yang kamu dapatkan saat memesan tadi, untuk mengetahui posisi kursimu di dalam kereta, yang akan memudahkanmu saat keberangkatan.
Selain itu, kamu juga dapat memanfaatkan fitur Connecting Train di aplikasi KAI Access yang akan membantu memberikan alternatif perjalanan KA dengan mengombinasikan jadwal kereta yang bersifat persambungan.
Nah, itu dia cara mudah mengetahui jadwal kereta, hingga pemesanannya yang bisa kamu lakukan secara online melalui aplikasi KAI Access. Jangan lupa untuk mengikuti langkah-langkah tadi, ya. Jadi, bagaimana, sudah tentukan jadwal perjalananmu dengan menggunakan kereta api, belum?
ADVERTISEMENT
(AFG)