Tips Agar Bangunan, Hotel Anda Agar Tidak Mudah Diserang Rayap, Hama & Binatang Pengganggu

Konten dari Pengguna
15 Mei 2018 9:29 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Wayan Sukadana tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Tips Agar Bangunan, Hotel Anda Agar Tidak Mudah Diserang Rayap, Hama & Binatang Pengganggu
zoom-in-whitePerbesar
ADVERTISEMENT
Dalam merencanakan pembangunan, entah itu rumah, penginapan atau bangunan lainnya tentunya kita berharap agar bangunan yang kita miliki tahan lama. Pemilihan bahan yang tepat sesuai lokasi dan peruntukan bangunan adalah salah satu cara agar bangunan tetap awet.
ADVERTISEMENT
Selain pemilihan bahan yang tepat, agar bangunan tetap awet, khususnya yang berbahan kayu, tentunya perencanaan penggunaan anti rayap dan serangan hama seperti serangga menjadi suatu kebutuhan yang tidak bisa ditangguhkan. Walaupun ada investasi atau biaya tambahan agar kayu bangunan tidak diserang rayap, tentunya masih lebih hemat tidak senilai dengan nilai bangunan anda yang mahal bila cepat rusak.
Ada beberapa tips yang bisa dilakukan agar rumah atau bangunan anda tidak mudah diserang rayap, diantaranya :
1. Menghindari ruangan lembab misalnya dengan membuat ventilasi yang cukup sehingga sirkulasi udara menjadi lancar.
2. Hindari genangan air yang membuat rayap beranak pianak dilokasi bangunan.
3.Gunakan tenaga profesional yang telah berpengalaman dalam penanganan anti rayap dari mulai pembangunan awal suatu bangunan dirancang.
ADVERTISEMENT
Untuk Provinsi Bali termasuk Nusa Penida, Lembongan dan semua Kabupaten di Bali, CV. Dana Nusa Dewata ( CV. DND ) adalah perusahaan profesional yang menerima jasa Pest Control, Fumigasi dan Tetmite Control atau anti rayap.
CV. DND telh berpengalaman dari tahun 2006 sampai sekarang. Banyak klien yang telah menggunakan jasa DND, mulai dari restoran, rumah sakit, Hotel hampir seluruh Lembongan dan Bali.
Menurut Ni Ketut Sulastri, owner sekaligus Founder CV. DND usahanya dirintis mulai dari nol kemudian mulai berkembang seiring bertambahnya kepercayaan pelanggan terhadap kualitas pelayanan yang ia berikan.
"Kita jaga kualitas pelayanan agar pelanggan nyaman, buktinya bangunan mereka tidak mudah diserang rayap. Demikian pula untuk hotel dan hospitality gangguan serangga dan binatang bisa dimimalisir. Kami CV. DND perioritas penggunaan pengendalian rayap, serangga dan binatang menggunakan cara-cara alami, tidak didominasi chemical".
ADVERTISEMENT
"Misalnya dengan pengendalian jumlah vektor dan hama yang mungkin untuk berkembang. Pertimbangan sanitasi dan kesehatan tetap menjadi hal utama yang kami lakukan", ujar Sulastri yang sebelum mendirikan perusahaan pernah bekerja di perusahaan anti rayap terbesar di Bali ini.
Untuk lebih mengetahui tentang company profile CV. DND milik Ketut Ardana anda bisa click disini atau hubungi yang bersangkutan di WA : 08124609510 anda akan mendapatkan pelayanan yang profesional.
Tips Agar Bangunan, Hotel Anda Agar Tidak Mudah Diserang Rayap, Hama & Binatang Pengganggu (1)
zoom-in-whitePerbesar
,