Konten dari Pengguna

Resep Basreng, Camilan Asal Jawa Barat yang Renyah dan Garing

Resep Masakan
Panduan supaya suami betah di rumah
3 Januari 2022 10:28 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Basreng. Foto: Freepik
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Basreng. Foto: Freepik
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Kamu para penggemar makanan ringan, pasti tahu dengan salah satu camilan yang bernama basreng? Basreng atau bakso goreng biasanya terbuat dari bakso ikan yang dipotong-potong terlebih dahulu lalu digoreng. Dengan melewati proses penggorengan, camilan yang satu ini tentunya memiliki tekstur yang renyah dan garing.
ADVERTISEMENT
Basreng menjadi salah satu jajanan asal Jawa Barat yang saat ini sudah dapat dengan mudah ditemukan di mana saja. Basreng sendiri biasanya terdiri dari berbagai macam rasa mulai dari original, pedas, balado, atau rasa-rasa lainnya.

Resep Basreng

Jika Anda ingin menyantap basreng tanpa harus memikirkan seberapa banyak yang bisa Anda beli, Anda dapat membuatnya sendiri di rumah. Dengan mengikuti resep basreng yang dilansir dari akun YouTube Wulandari dr, Anda bisa membuat dan menikmati basreng sepuasnya. Perhatikan dengan baik, ya!
Mudah sekali bukan resep basreng yang sudah dibagikan? Tunggu apa lagi? Yuk, langsung saja coba buat di rumah dan nikmati basreng sebagai camilan!
(TSY)