Konten dari Pengguna

Resep Nasi Daun Jeruk yang Gurih dan Aromatik

Resep Masakan
Panduan supaya suami betah di rumah
16 Mei 2024 17:30 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Nasi Daun Jeruk. Foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Nasi Daun Jeruk. Foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
Untuk membuat nasi menjadi lebih aromatik dan menggugah nafsu makan, Anda bisa menambahkan daun jeruk saat proses memasak. Disarankan untuk menyobek atau mengiris daun terlebih dahulu agar aroma segarnya lebih menguar.
ADVERTISEMENT
Aroma wangi dari daun jeruk berasal dari kandungan minyak atsiri. Kandungan tersebut juga ditemukan di bahan masakan lain yang dikenal aromatik, seperti kayu manis, daun kemangi, lemon, cendana, seledri, dan lain sebagainya.

Resep Nasi Daun Jeruk

Daun Jeruk untuk Olahan Nasi. Foto: Shutter Stock
Nasi daun jeruk tidak hanya wangi, tapi juga gurih. Menu utama ini cocok disantap bersama lauk ayam goreng, sambal terasi, ikan bakar, atau yang lainnya. Bagi yang tertarik untuk membuat, simak resep nasi daun jeruk di bawah ini.
(DEL)