Konten dari Pengguna

Resep Sambal Matah Bali Sederhana dan Mudah Dibuat

Resep Masakan
Panduan supaya suami betah di rumah
12 September 2022 7:04 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Sambal Matah Bali. Foto: kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Sambal Matah Bali. Foto: kumparan
ADVERTISEMENT
Matah artinya mentah, dan sesuai namanya, sambal matah memang sambal yang menyajikan bahan-bahan mentah. Sambal ini terdiri dari irisan bawang merah, cabai merah, serai, terasi, dan minyak kelapa.
ADVERTISEMENT
Sambal matah sangat lezat disantap dengan nasi hangat. Tapi dulunya sambal matah lebih sering dihidangkan sebagai lauk makan ikan asin. Orang-orang Bali zaman dahulu, ketika mereka bertani atau berladang, bekalnya adalah ikan asin campur sambal matah.
Kini sambal matah tidak hanya populer di Bali, tapi seluruh Indonesia. Sambal matah juga sering tak disajikan mentah lagi, tapi ditumis di minyak panas atau disiram minyak panas.

Resep Sambal Matah Bali

Untuk membuat sambal matah, kamu bisa mengikuti resep sambal matah Bali di bawah ini yang dikutip dari kanal YouTube Devina Hermawan.
Sangat cocok disantap dengan nasi hangat, itu dia resep sambal matah Bali. Selamat mencoba resepnya di rumah.
(DEL)