Peringati hari Ibu, Pipas Bapas Kediri Bersama Korwil Kediri ikuti Lomba Tari

Balai Pemasyarakatan Kelas II Kediri
Balai Pemasyarakatan Kelas II Kediri
Konten dari Pengguna
1 Maret 2024 18:05 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Balai Pemasyarakatan Kelas II Kediri tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Peringati hari Ibu, Pipas Bapas Kediri Bersama Korwil Kediri ikuti Lomba Tari Tanjuk Majeng
zoom-in-whitePerbesar
Peringati hari Ibu, Pipas Bapas Kediri Bersama Korwil Kediri ikuti Lomba Tari Tanjuk Majeng
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Perwakilan Pipas Bapas Kediri bergabung dengan anggota Pipas Korwil Kediri, mengikuti kegiatan lomba tari Tanduk Majeng yang diikuti oleh tiap Korwil se-Jawa Timur. Kegiatan tersebut dilaksanakam dalam rangka memperingati Hari Ibu yang dilaksanakan di NK Cafe Karangploso, Malang Jawa Timur.
ADVERTISEMENT
Kegiatan dibuka oleh Kakanwil Kemenkumham Jawa Timur, Heni Yuwono. Kemudian dilanjutkan dengan penampilan Tari Tanduk Majeng masing-masing korwil. Kegiatan diakhiri dengan pengumuman pemenang lomba tari dan pengarahan oleh Pembina Pipas Jatim.
Pada kegiatan tersebut, Korwil Kediri mencatatkan prestasi dengan menjadi juara harapan kedua. Melalui kegiatan ini diharapkan keluarga besar pemasyarakatan Jawa Timur semakin solid dan turut memajukan pemasyarakatan semakin PASTI.
Sesuai dengan pesan KaKanwil Kemenkumham Jatim Heni Yuwono yang mengajak para Ibu-ibu untuk melestarikan budaya daerah dan menjalin silaturahim antar istri petugas Pemasyarakatan.
@ditjenpas
@kumhamjatim
#kumhampasti
#jatimpastihebat
#pipasjatim
#kakanwilkemenkumhamjatim
#heniyuwono