Konten dari Pengguna

7 Kalimat Penutup Surat Lamaran Pekerjaan yang Tepat

Berita Bisnis
Berita dan Informasi Praktis soal Ekonomi Bisnis
20 September 2024 18:17 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi surat lamaran. Foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi surat lamaran. Foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Surat lamaran merupakan dokumen penting yang diperlukan dalam proses melamar pekerjaan. Surat ini dibuat sebagai bukti kesungguhan dan menyakinkan perusahaan bahwa pelamar sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan.
ADVERTISEMENT
Salah satu bagian yang tidak boleh dianggap remeh adalah bagian akhir atau penutup surat lamaran. Sebab, hal ini merupakan kesempatan bagi pelamar untuk membuat kesan positif ke pihak perekrut.
Supaya bisa dijadikan gambaran dalam membuat surat lamaran pekerjaan, berikut beberapa contoh kalimat penutup yang tepat.

Contoh Kalimat Penutup Surat Lamaran Pekerjaan yang Tepat

Ilustrasi kalimat penutup surat lamaran pekerjaan. Foto: Pexels
Dalam membuat surat lamaran kerja, bagian yang tidak boleh diabaikan adalah bagian penutup. Dalam buku Terampil Menulis Surat Lamaran Pekerjaan: Terintegrasi Pendekatan Content and Language Integrated Learning (CLIL) karya Khusnul Khotimah, penutup surat mencakup beberapa aspek penting, antara lain.
Dalam menulis paragraf penutup, berikan juga pernyataan jika surat lamaran dibuat dengan sebenarnya serta ucapan terima kasih. Selain itu, salam penutup juga harus ditulis dengan kalimat yang sesuai dengan salam pembuka.
ADVERTISEMENT
Merangkum dari berbagai sumber, berikut contoh kalimat penutup surat lamaran kerja yang dapat digunakan agar surat lamaran lebih menarik dan tetap profesional.
ADVERTISEMENT
(SA)