Cara Agar DC Pinjol Tidak Datang ke Rumah dan Tips Menghadapinya

Berita Bisnis
Berita dan Informasi Praktis soal Ekonomi Bisnis
Konten dari Pengguna
7 April 2022 16:00 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Pinjaman Online. Foto: Unsplash.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Pinjaman Online. Foto: Unsplash.
ADVERTISEMENT
Cara agar DC pinjol tidak datang ke rumah salah satunya adalah membayar sejumlah kredit yang jatuh tempo saat itu. Saat ini banyak layanan pinjaman online yang menyediakan kredit dengan persyaratan cukup mudah.
ADVERTISEMENT
Namun, kemudahan tersebut membuat banyak praktik pinjaman online ilegal yang merajalela. Selain itu, tidak sedikit juga kasus Debt Collector (DC) mendatangi rumah peminjam untuk menagih utang.
Melansir dari laman resmi bi.go.id, sudah ada sebanyak 19.711 aduan masyarakat terhadap OJK di tahun 2019 hingga 2021 terkait pinjaman online ilegal. Pihak OJK sendiri sudah melakukan pembinaan agar penyedia layanan pinjaman online terdaftar di OJK dan memiliki izin. Saat ini terdapat 107 layanan pinjaman online yang memiliki izin dari OJK.
Untuk mengecek legalitas pinjaman online, kamu dapat mengunjungi laman OJK pada menu IKNB. Selain itu, kamu juga bisa menanyakannya melalui email [email protected]. Lalu bagaimana jika kita mendapatkan peringatan dan Debt Collector datang ke rumah? Melansir dari laman Legal Smart Channel BPHN, simak penjelasannya berikut ini.
ADVERTISEMENT

Cara Agar DC Pinjol Tidak Datang ke Rumah

Ilustrasi Pinjaman. Foto: Unsplash.
Lalu apa yang harus dilakukan apabila kamu mendapatkan pemberitahuan Debt Collector akan datang ke rumah? Berikut hal yang dapat kamu lakukan untuk menghadapinya.

Cara Menghadapi DC Pinjol Datang ke Rumah

Tentunya kamu tidak perlu takut apabila Debt Collector datang ke rumah. Tetap sapa dengan baik layaknya menerima tamu. Debt Collector sendiri memiliki etika penagihan sehingga tidak perlu kabur apabila didatangi Debt Collector karena tidak akan menyelesaikan masalah. Jika kamu didatangi Debt Collector pinjaman online, perhatikan hal berikut ini.
ADVERTISEMENT
Itulah beberapa informasi mengenai cara agar DC Pinjol tidak datang ke rumah dan cara menghadapinya. Pastikan untuk melunasi kredit yang kamu ambil agar tidak terbawa masalah hingga jalur hukum. Semoga bermanfaat!

(NDA)