Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Cara Transfer ShopeePay Ke GoPay Melalui Pihak Ketiga
24 Desember 2021 9:16 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Sekarang ini pengguna ShopeePay dan GoPay tak perlu bingung lagi. Karena sudah ada cara transfer ShopeePay ke GoPay melalui pihak ketiga, yakni situs web Ahli Pulsa yang dapat dilakukan dengan mudah dan praktis.
ADVERTISEMENT
ShopeePay merupakan layanan dompet digital yang ditawarkan oleh aplikasi Shopee. Layanan ini dapat digunakan untuk bertransaksi secara daring antarsesama pengguna Shopee atau melakukan pembayaran produk lainnya.
Menariknya, kamu juga bisa melakukan transaksi secara langsung menggunakan ShopeePay. Cara melakukannya hanya perlu memindai kode QRIS dan ShopeePay yang tersedia di tempat belanja.
Cara Transfer ShopeePay Ke GoPay Melalui Pihak Ketiga
Berikut ini cara transfer ShopeePay ke Gopay melalui pihak ketiga, yakni Ahli Pulsa:
ADVERTISEMENT
Cara Transfer ShopeePay ke ShopeePay Teman
Sebelum mentransfer, pastikan kamu memiliki saldo ShopeePay yang cukup untuk bertransaksi. Berikut ini cara mengirim saldo ShopeePay pribadi ke ShopeePay teman yang dikutip dari laman resmi Shopee.
1. Buka aplikasi Shopee
Buka aplikasi Shopee lewat smartphone kamu. Klik menu "Saya" di bagian bawah kanan aplikasi.
2. Pilih menu 'ShopeePay'
Pada tampilan utama menu ShopeePay, pilih menu "Transfer". Selanjutnya kamu dapat memilih "Ke Pengguna Shopee".
3. Masukkan data tujuan
Lalu, masukkan nama pengguna akun Shopee yang akan dikirim. Pada bagian ini kamu dapat memasukkan data berupa "Nomor Handphone", "Nama Kontak", ataupun "Username" akun penerima.
4. Masukkan nominal transfer
Selanjutnya akan muncul form nama yang akan dituju, lalu masukkan nominal transfer. Jika nilainya di atas Rp2.000.000, kamu memerlukan Kode Verifikasi (OTP). Kemudian klik "Konfirmasi".
ADVERTISEMENT
5. Masukkan PIN
Langkah terakhir, masukan PIN Shopepay kamu. Selain itu, kamu juga dapat menggunakan sidik jari untuk pengguna Android dan Face ID bagi pemakai ponsel berbasis iOS.
(FNS)