Konten dari Pengguna

Culture Development Officer: Tujuan dan Tugasnya

Berita Bisnis
Berita dan Informasi Praktis soal Ekonomi Bisnis
9 Agustus 2023 12:49 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Culture Development Officer. Foto: Unsplash.com/Campaign Creators
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Culture Development Officer. Foto: Unsplash.com/Campaign Creators
ADVERTISEMENT
Culture development officer adalah orang yang bertanggung jawab mengelola dan mempromosikan industri kreatif masyarakat lokal demi kesejahteraan perusahaan atau organisasi.
ADVERTISEMENT
Salah satu tugas culture development officer ini adalah mendukung komunitas seni dan budaya setempat melalui pengembangan profesional, pendanaan, dan lainnya.
Untuk mengetahui culture development officer lebih lanjut, simak penjelasan beserta tujuan dan tugasnya di artikel Berita Bisnis berikut ini.

Apa itu Culture Development Officer?

Ilustrasi Culture Development Officer. Foto: Unsplash.com/Jo Szczepanska
Mengutip www.hepburn.vic.gov.au, Culture development officer atau Petugas pengembangan budaya bertanggung jawab mengelola beragam layanan dan proyek yang melibatkan partisipasi masyarakat dalam bidang seni.
Mereka juga bertanggung jawab mempromosikan keberlanjutkan industri kreatif lokal demi kesejahteraan dan vitalitas budaya suatu perusahaan atau organisasi yang diwakilinya.
Culture development officer ini juga menyediakan perencanaan dan pengembangan kebijakan, koordinasi, serta pengembangan dan pengelolaan kemitraan yang sejalan dengan strategi seni dan budaya perusahaan terkait.
ADVERTISEMENT
Sementara itu, merujuk indeed.com, Chief Culture Officer adalah pemimpin organisasi yang meninjau tujuan, nilai, dan praktik sehari-hari perusahaan dan menyelaraskannya dengan lebih baik.

Peran Culture Development Officer

Ilustrasi Culture Development Officer. Foto: Unsplash.com/ThisisEngineering RAEng
Menurut www.rbkc.gov.uk, berikut beberapa tujuan pekerjaan yang diemban culture development officer:
ADVERTISEMENT

Tugas Culture Development Officer

Ilustrasi Culture Development Officer. Foto: Unsplash.com/Austin Distel
Merujuk laman yang sama, adapun gambaran tugas dari culture development officer, yakni:
ADVERTISEMENT
Sebagai catatan, tugas dan tujuan dari culture development officer ini dapat berbeda-beda tergantung perusahaan atau organisasi terkait.
(MQ)