Konten dari Pengguna

Kode BRIVA ShopeePay dan 4 Cara Top Up Melalui ATM, BRImo, iBanking, dan EDC BRI

Berita Bisnis
Berita dan Informasi Praktis soal Ekonomi Bisnis
14 Juni 2022 12:29 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Aplikasi BRI Mobile. Foto: Dok. Bank BRI
zoom-in-whitePerbesar
Aplikasi BRI Mobile. Foto: Dok. Bank BRI
ADVERTISEMENT
Apabila nasabah BRI ingin melakukan transaksi perbankan tentunya memerlukan BRI Virtual Account atau BRIVA. Kode BRIVA ShopeePay dibutuhkan para nasabah BRI bila ingin mengisi saldo ShopeePay, baik melalui mesin ATM, BRImo, dan iBanking.
ADVERTISEMENT
ShopeePay merupakan layanan dompet digital yang ditawarkan oleh perusahaan Shopee. Layanan tersebut dapat digunakan untuk melakukan transaksi daring antar sesama pengguna Shopee atau pembayaran produk lainnya.
Memilih metode pembayaran dengan virtual account dapat menjadi pilihan yang tepat. Karena selain praktis dan mudah, menggunakan virtual account lebih personal serta terjamin keamanannya dengan menggunakan nomor ID.
e-Wallet termasuk ShopeePay menggunakan VA jenis Fixed Virtual Account. Mengutip dari laman Bank BRI, nomor akun virtual secara unik ditentukan oleh pelanggan melalui nomor ponsel pengguna sebagai nomor ID.
Dengan jenis virtual account ini, pengguna dapat melakukan pembayaran secara berulang seperti top up saldo e-wallet tanpa harus memasukkan nomor ID setiap kali melakukan transaksi. Lantas, berapa kode BRIVA ShopeePay?
ADVERTISEMENT

Kode BRIVA ShopeePay

Sebelum melakukan top up saldo dari BRI ke dompet digital ShopeePay, kamu perlu mengetahui kode BRIVA ShopeePay terlebih dahulu. Kode ini harus diinput agar transaksi bisa berjalan dengan lancar.
Mengutip dari aplikasi Shopee, kode BRIVA ShopeePay adalah 112. Kode tersebut harus diikuti dengan memasukkan nomor ponsel yang terdaftar pada akun Shopee ketika kamu akan melakukan top up, baik melalui ATM atau Mobile Banking BRI.
Jumlah minimal pengisian saldo ShopeePay ialah sebesar Rp10.000. Nantinya, kamu akan dikenai biaya admin sebesar Rp500 untuk tiap transaksi yang langsung terpotong dari saldo bank milikmu.
Kode BRIVA ShopeePay. Foto: Kanya Nayawestri/Kumparan

Cara Top Up ShopeePay Pakai BRIVA

Dikutip dari aplikasi Shopee, berikut ini adalah cara top up ShopeePay menggunakan kode BRIVA ShopeePay lewat ATM BRI, BRImo, iBanking, dan metode lainnya.
ADVERTISEMENT

1. Cara Top Up Shopeepay Melalui ATM BRI

2. Cara Top Up Shopeepay Melalui BRImo

ADVERTISEMENT

3. Cara Top Up Shopeepay Melalui iBanking BRI

4. Cara Top Up ShopeePay Melalui Mini ATM atau EDC BRI

Selain itu, kamu juga dapat mengisi saldo ShopeePay lewat Mini ATM atau Electronic Data Capture (EDC) BRI. Simak langkahnya berikut ini:
ADVERTISEMENT
Nah, itulah dia kode BRIVA ShopeePay lengkap dengan langkah-langkah top up ShopeePay bagi para nasabah BRI dapat bermanfaat. Selamat mencoba!
(SRS)