Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.94.0
Konten dari Pengguna
KUR BSI 2022: Jenis Pinjaman, Syarat, dan Cara Mengajukan Akad
27 Juli 2022 12:43 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Keuntungan mengajukan pinjaman di Bank BSI selain sesuai ajaran islam, juga bebas biaya provisi dan administrasi 0%, proses pengajuan mudah dan cepat, serta memiliki angsuran yang ringan tentunya produk pinjaman sesuai dengan kebutuhan nasabah.
Seperti yang kamu ketahui, yang membedakan bank syariah dengan bank konvensional adalah tidak adanya penerapan bunga. Tentunya syarat mengajukan pinjaman kredit di BSI yaitu akan dilakukannya Akad atau kesepakatan sesuai dengan ajaran Islam, yaitu akad murabahah, musyarakah mutanaqishah, atau ijarah.
ADVERTISEMENT
Pinjaman KUR BSI 2022
Mengutip dari website Bank BSI, hingga saat ini menawarkan berbagai produk pinjaman baik untuk individu, usaha, ataupun perusahaan. Berikut beberapa pinjaman KUR BSI 2022 yang dapat dijadikan opsi pinjaman untuk para pengusaha sesuai dengan syariat islam.
1. BSI KUR Kecil
Memberikan fasilitas pembiayaan yang diperuntukkan bagi Usaha Mikro, Kecil dan Menengah untuk memenuhi kebutuhan modal kerja dan investasi dengan plafon di atas Rp50 Juta s.d Rp500 Juta.
2. BSI KUR Mikro
Pinjaman untuk usaha dengan memberikan fasilitas pembiayaan yang diperuntukkan bagi Usaha Mikro, Kecil dan Menengah untuk memenuhi kebutuhan modal kerja dan investasi dengan plafon di atas Rp10 Juta s.d Rp50 Juta.
3. BSI KUR Super Mikro
Produk pembiayaan lain yang disediakan oleh BSI, yakni KUR Super Mikro dengan plafon sampai dengan Rp10 juta.
Syarat Mengajukan Pinjaman KUR BSI
Adapun beberapa syarat dan dokumen yang perlu dipersiapkan dan dipenuhi sebelum mengajukan pinjaman KUR BSI 2022 antara lain:
ADVERTISEMENT
Cara Mengajukan Pinjaman KUR BSI 2022
Cara mengajukan pinjaman di BSI terdapat dua metode, yaitu pengajuan pinjaman melalui kantor cabang terdekat dan pengajuan melalui aplikasi Salam Digital.
Jika kamu mengalami kendala atau ingin menanyakan lebih lanjut seputar pinjaman KUR BSI 2022 untuk UMKM , kamu bisa langsung menghubungi call center BSI di nomor 14040 atau melalui WhatsApp pada nomor 0815 8411 4040. Semoga bermanfaat!
(SRS)
Live Update