Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
Remunerasi: Pengertian, Tujuan, dan Contohnya
27 September 2024 19:00 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Pemberian remunerasi dilakukan apabila karyawan memiliki kinerja bagus dan melampaui target yang sudah ditetapkan. Hal ini penting karena karyawan berperan besar dalam menjalankan roda perusahaan .
Jika karyawan kecewa atau tidak puas, dampaknya bisa memengaruhi produktivitas perusahaan sehingga dapat menurunkan kualitas produk yang dihasilkan dan efek negatif lainnya.
Apa Itu Remunerasi?
Remunerasi adalah suatu imbalan kerja yang diberikan perusahaan ke tenaga kerja yang telah berjasa terhadap perusahaan dalam membantu mencapai tujuan.
Umumnya remunerasi dapat berupa gaji, bonus, tunjangan dan hal lainnya yang menajdi hak karyawan. Tingkatnya besarnya remunerasi pada setiap perusahaan dapat berbeda-beda.
Faktor yang memengaruhinya di antaranya kemampuan perusahaan, ketempilan tenaga kerja, peranan perusahaan, lamannya bekerja, risiko pekerjaan, gaya hidup, campur tangan dari pemerintah, dan permintaan dan penawaran tenaga kerja.
ADVERTISEMENT
Remunerasi harus dijalankan sebagai mestinya sesuai dengan sistem kerja yang dipakai perusahaan. Imbalan kerja yang diterima tenaga kerja juga harus sesuai dengan kontribusi yang sudah diberikannya ke perusahaan.
Hal ini dapat digunakan untuk memotivasi karyawan agar mereka menjalankan tugasnya dengan efektif dan efisien dan mendorong karyawan untuk memberikan kinerja yang bagus.
Tujuan Remunerasi
Dalam buku Human Capital Management As Competitive Advantages in Health Care karya Stefanus Supriyanto, dkk, berikut tujuan dari pemberian remunerasi untuk tenaga kerja.
ADVERTISEMENT
Contoh Remunerasi untuk Tenaga Kerja
Remunerasi dapat berupa berbagai macam. Contoh imbalan kerja yang diterima karyawan antara lain.
(SA)
Live Update