Konten dari Pengguna

Apa itu Seabank Bayar Instan di Shopee? Simak Penjelasannya

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
7 Desember 2023 9:39 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Seabank. Foto: Unsplash.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Seabank. Foto: Unsplash.
ADVERTISEMENT
Apa itu Seabank bayar instan? Seabank bayar instan dapat membuat kegiatan belanja online di aplikasi Shopee semakin mudah dan praktis.
ADVERTISEMENT
Seabank merupakan perbankan digital berbasis aplikasi yang menyediakan berbagai layanan. Melalui bank digital ini, pengguna dapat melakukan transaksi hingga menerima saldo dari sesama rekening SeaBank atau rekening bank lain.
Seabank juga terdaftar sebagai peserta penjamin Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Apa itu Seabank Bayar Instan?

Ilustrasi Shopee. Foto: Shopee.
Seabank Bayar Instan artinya adalah metode pembayaran di Shopee yang memungkinkan pengguna berbelanja secara praktis. Dengan metode pembayaran ini, pengguna tidak memerlukan nomor virtual account karena pesanan bisa langsung dibayar dengan memasukkan PIN SeaBank.
Supaya bisa membayar dengan SeaBank Bayar Instan, pengguna harus menghubungkan rekening SeaBank dengan aplikasi Shopee terlebih dahulu. Aktivasinya dapat dilakukan di laman ShopePay. Berikut tata cara aktivasi SeaBank Bayar Instan:
ADVERTISEMENT
Rekening SeaBank sudah terhubung dengan aplikasi Shopee. Pengguna bisa membayar pesanan dengan praktis menggunakan SeaBank Bayar Instan.
Cara membayar pesanan Shopee dengan metode SeaBank Bayar Instan juga sangat praktis. Berikut langkah-langkahnya.

Keuntungan Menggunakan SeaBank

Ilustrasi SeaBank. Foto: Unsplash.
Selain menawarkan kemudahan dalam bertransaksi, pengguna juga akan mendapat berbagai keuntungan saat menggunakan SeaBank. Berikut benefit menggunakan Seabank sebagaimana dikutip dari laman Shopee.
ADVERTISEMENT
(GLW)