Konten dari Pengguna

Cara Daftar UTBK SNBT 2025, Ini Panduan Lengkapnya

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
11 Maret 2025 11:10 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
 Ilustrasi cara daftar UTBK SNBT 2025. Foto: Pexels
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara daftar UTBK SNBT 2025. Foto: Pexels
ADVERTISEMENT
Pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer dan Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK SNBT) 2025 akan berlangsung pada 11-27 Maret 2025. Bagi yang ingin menjadi peserta, penting untuk memahami tata cara daftar UTBK SNBT 2025.
ADVERTISEMENT
UTBK SNBT merupakan seleksi bersama untuk penerimaan mahasiswa baru di perguruan tinggi negeri (PTN). Ujian akan berlangsung dalam satu gelombang pada 23 April-3 Mei 2025 dengan dua sesi setiap harinya.
Hanya peserta yang sudah terdaftar di sistem Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) yang bisa mengikuti seleksi. Syarat dan tata cara pendaftaran UTBK SNBT 2025 telah dijelaskan dalam dokumen panduan SNPMB 2025.

Cara Daftar UTBK SNBT 2025

Ilustrasi cara daftar UTBK SNBT 2025. Foto: Depositphotos
Peserta harus membuat akun Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) terlebih dahulu sebelum melakukan pendaftaran. Registrasi dapat dilakukan melalui laman https://regsnpmb.bppp.kemdikbud.go.id.
Berikut cara daftar UTBK SNBT 2025 untuk siswa yang belum mendaftarkan diri:
ADVERTISEMENT

Cara Memilih Prodi UTBK SNBT 2025

Ilustrasi cara daftar UTBK SNBT 2025. Foto: Depositphotos
Pada UTBK SNBT 2025, peserta dapat memilih empat program studi (prodi). Pemilihan prodi dilakukan di tahap awal bersamaan dengan pendaftaran.
Berikut panduan memilih program studi dan perguruan tinggi negeri UTBK SNBT 2025:
Perlu diingat bahwa peserta UTBK SNBT 2025 pemegang KIP Kuliah tidak dapat memilih PTN maupun program studi yang berada di bawah Kementerian Agama (UIN).
ADVERTISEMENT

Cara Memilih Pusat UTBK SNBT 2025

Ilustrasi cara daftar UTBK SNBT 2025. Foto: files.snpmb.id
Tahap berikutnya adalah memilih Pusat UTBK. Pemilihan dapat dilakukan melalui daftar lokasi yang tersedia dalam sistem. Caranya sebagai berikut:

Cara Membayar UTBK SNBT 2025

Adobe Stock
Setelah memilih pusat UTBK, langkah selanjutnya adalah peserta harus mengunduh slip pembayaran. Biayanya sebesar Rp 200.000 per peserta. Transaksi dapat dilakukan melalui Bank Mandiri, BNI, BTN, BRI, dan BSI dengan langkah-langkah berikut:
ADVERTISEMENT
Slip pembayaran UTBK SNBT 2025. Foto: files.snpmb.id
Sebagai catatan, pemegang KIP Kuliah dapat langsung mengunduh kartu peserta tanpa perlu melakukan pembayaran terlebih dahulu.
(SLT)