Konten dari Pengguna

Daftar 114 Surat dalam Al-Quran dan Artinya untuk Dipahami Umat Muslim

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
6 April 2023 15:52 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi daftar 114 surat dalam Al-Quran, foto: Pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi daftar 114 surat dalam Al-Quran, foto: Pixabay
ADVERTISEMENT
Al-Quran merupakan kitab suci yang Allah turunkan kepada umat Nabi Muhammad. Kitab suci umat Islam ini terdiri dari 30 juz, 114 surat, dan 6.000-an ayat.
ADVERTISEMENT
Mengutip Buku Pintar Al-Quran: Segala Hal yang Perlu Kita Ketahui Tentang Al-Quran yang diterbitkan oleh Lingkar Kalam, Al-Quran merupakan kumpulan dari firman Allah yang hukumnya wajib untuk dibaca dan dipahami. Al Quran diturunkan oleh Allah sebagai penyempurna dari kitab-kitab sebelumnya.
Al-Quran diturunkan tidak dalam bentuk fisik, melainkan melalui firman atau perkataan-Nya yang diperantarai oleh malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad. Hingga pada masa pemerintahan Abu Bakar ra, beliau dan Umar bin Khattab mulai mengumpulkan dan menulis Al-Quran menjadi sebuah mushaf.
Mushaf yang telah disusun Abu Bakar dan Umar tersebut disempurnakan oleh Utsman bin Affan saat beliau menjadi khalifah. Sejak saat itu, Al-Quran mulai resmi dibukukan dan disebarluaskan kepada umat Muslim.

Daftar 114 Surat dalam Al-Quran dan Artinya

Ilustrasi daftar 114 surat dalam Al-Quran, foto: Pixabay
Mengutip buku Sejuta Berkah dan Fadhilah 114 Surat Al-Quran karya Ali Hisyam ibnu Hasyim, inilah daftar 114 surat dalam Al-Quran dan artinya yang penting untuk diketahui umat Muslim.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
(PHR)