Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Syarat Fisik Masuk Polisi bagi Laki-Laki dan Perempuan
16 April 2024 15:27 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Penerimaan Anggota Polisi Republik Indonesia (Polri) 2024 telah dibuka sejak 26 Maret lalu. Sebelum mendaftar, masyarakat perlu memahami syarat fisik masuk polisi terlebih dahulu.
ADVERTISEMENT
Mengutip laman Penerimaan Polri, terdapat tiga jenis penerimaan yang dibuka tahun ini, yakni Taruna Akademi Polisi, Bintara, dan Tamtama. Masyarakat yang tertarik berkarier sebagai anggota polisi perlu menyiapkan berbagai dokumen persyaratan untuk mengikuti seleksi, seperti KTP dan ijazah.
Selain persyaratan administrasi, calon polisi juga harus memenuhi syarat fisik yang telah ditentukan. Lantas apa saja syarat fisik masuk polisi 2024? Untuk mengetahui informasi selengkapnya, simak uraian berikut.
Syarat Fisik Masuk Polisi 2024
Persyaratan penerimaan calon anggota kepolisian Indonesia telah diatur dalam Peraturan Kepala Kepolisian NKRI No 10 Tahun 2016. Dalam Penerimaan Calon Anggota Polri, peserta yang boleh mendaftar adalah Warga Negara Indonesia (WNI) dengan usia minimal 18 tahun. Calon polri juga wajib memiliki fisik yang sehat dan bugar dengan ketentuan sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Cara Daftar Akpol 2024
Pendaftaran Akademi Polisi (Akpol) 2024 dapat dilakukan secara online melalui situs Penerimaan Anggota Polri. Berikut langkah-langkahnya:
ADVERTISEMENT
Penting untuk dicatat, batas waktu verifikasi data pendaftar di Polres dilakukan selama masa pendaftaran berlangsung. Apabila pendaftaran telah ditutup maka tidak ada toleransi perpanjangan.
Sebagai informasi, pendaftaran Akpol 2024 akan ditutup pada 19 April mendatang. Sementara pendaftaran Bintara Polri dan Tamtama ditutup pada 25 April 2024.
(GLW)