Konten dari Pengguna

10 Contoh Antonim Eternal dalam Bahasa Indonesia

Berita Terkini
Penulis kumparan
27 Mei 2023 16:20 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi antonim eternal. Sumber: pexels.com/Suzy Hazelwood
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi antonim eternal. Sumber: pexels.com/Suzy Hazelwood
ADVERTISEMENT
Salah satu contoh antonim eternal dalam bahasa Indonesia adalah temporer. Selain itu, ada sejumlah kata lain yang merupakan antonim dari kata eternal. Dalam bahasa Indonesia, eternal mempunyai arti abadi.
ADVERTISEMENT
Antonim adalah sebutan untuk lawan kata. Antonim berarti kata-kata yang mempunyai arti berlainan. Mengetahui berbagai antonim atau lawan kata dapat menambah wawasan kosakata dalam bahasa Indonesia.

Antonim Eternal dalam Bahasa Indonesia

Ilustrasi antonim eternal. Sumber: pexels.com/Erik Mclean
Dalam bahasa Indonesia, dikenal istilah sinonim dan antonim. Sinonim adalah persamaan kata, sedangkan antonim adalah lawan kata. Mengutip buku Think Smart Bahasa Indonesia untuk Kelas XII SMA/MA (2007: 47), antonim adalah kata-kata yang memiliki makna berlawanan.
Antonim dibedakan menjadi:
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), abadi memiliki arti kekal atau tidak berkesudahan. Kata abadi memiliki bentuk kata kerja mengabadikan. Mengutip Tesamoko, Tesaurus Bahasa Indonesia Edisi Kedua oleh Eko Endarmoko (2016: 1), antonim dari kata abadi adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT

Contoh Kalimat dengan Antonim Eternal

Ilustrasi antonim eternal. Sumber: pexels.com/Pixabay
Berikut ini adalah contoh penggunaan antonim eternal dalam kalimat bahasa Indonesia:
Itulah 10 contoh kata antonim eternal dalam bahasa Indonesia dan contoh kalimatnya. Macam-macam sinonim dan antonim bahasa Indonesia dapat diketahui dari tesaurus. Semoga dapat menambah wawasan mengenai antonim atau lawan kata dalam bahasa Indonesia. (IND)
ADVERTISEMENT