Konten dari Pengguna

4 Contoh Soal PAS Fiqih Kelas 3 Semester 1 sebagai Bahan Persiapan Ujian

Berita Terkini
Penulis kumparan
21 November 2024 20:25 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Soal PAS Fiqih Kelas 3 Semester 1. Sumber: Unsplash/MATAQ Darul Ulum
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Soal PAS Fiqih Kelas 3 Semester 1. Sumber: Unsplash/MATAQ Darul Ulum
ADVERTISEMENT
Contoh soal PAS Fiqih kelas 3 semester 1 merupakan bahan belajar yang dapat melengkapi persiapan ujian. Bahan tersebut dapat melengkapi persiapan ujian karena memiliki dua fungsi. Fungsi pertama adalah menjadi sarana siswa kelas 3 untuk latihan sosial.
ADVERTISEMENT
Kemudian, fungsi yang kedua adalah menjadi sarana siswa kelas 3 untuk mengulas materi pelajaran Fikih. Siswa dapat mempelajari bahan belajar tersebut setelah selesai membaca seluruh materi yang telah diberikan oleh guru di sekolah.

4 Contoh Soal PAS Fiqih Kelas 3 Semester 1 Lengkap dengan Jawabannya

Ilustrasi Soal PAS Fiqih Kelas 3 Semester 1. Sumber: Unsplash/Aldin Nasrun
Fikih merupakan mata pelajaran kelas 3 MI (Madrasah Ibtidaiyah) yang termasuk sebagai subjek PAS (Penilaian Akhir Semester). Hal itu membuat siswa kelas 3 MI perlu mempelajari seluruh materi Fikih supaya dapat menjawab soal PAS semester 1 dengan baik.
Guna melengkapi persiapan ujian siswa, berikut adalah empat contoh soal PAS Fiqih kelas 3 semester 1 beserta jawabannya.

1. Contoh Pertama dan Jawabannya

Sebutkan salat rawatib yang termasuk ghairu muakkad dalam ajaran Islam!
ADVERTISEMENT
Jawaban:
Dikutip dari buku Fikih MI Kelas III, Sutrisno (2020: 7), salat sunah rawatib ghairu muakkad, yaitu:

2. Contoh Kedua dan Jawabannya

Islam memberi keringanan untuk melaksanakan salat bagi umat muslim yang melakukan perjalanan jauh. Keringanan tersebut adalah salat jama. Apa yang dimaksud salat jama?
Jawaban:
Salat jama adalah salat yang digabungkan. Salat tersebut menggabungkan dua salat fardu dalam satu waktu, misalnya zuhur dengan asar dan magrib dengan isya.

3. Contoh Ketiga dan Jawabannya

Bagaimana bunyi hadis Rasulullah saw. tentang salat bagi orang yang sakit?
ADVERTISEMENT
Jawaban:
Mengutip dari buku yang sama karya Sutrisno (2020: 39), Nabi Muhammad saw. bersabda,

4. Contoh Keempat dan Jawabannya

Apa yang dimaksud dengan tayamum?
Jawaban:
Tayamum adalah cara menyucikan diri dengan debu.
Empat contoh soal PAS Fiqih kelas 3 semester 1 di atas dapat menjadi sarana untuk latihan soal sebelum melaksanakan ujian. Supaya persiapan menjadi kian matang, siswa kelas 3 juga perlu membaca ulang materi yang telah diajarkan oleh guru di sekolah. (AA)