Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Berapa Bayaran Saksi Pemilu 2024 dan Apa Tugasnya?
20 Desember 2023 18:50 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Informasi mengenai nominal bayaran saksi pemilu 2024 mungkin sedang sangat dicari saat ini. Banyak orang tertarik untuk menjadi saksi dalam pemilu di Indonesia pada tahun 2024 mendatang.
ADVERTISEMENT
Pemilu 2024 merupakan momen untuk memilih anggota DPR-RI, DPD, DPRD provinsi, DPRD Kabupaten/Kota, serta Presiden dan Wakil Presiden. Masa kampanye sudah mulai berlangsung sejak 28 November 2023 sampai dengan 10 Februari 2024.
Berapa Bayaran Saksi Pemilu 2024?
Sebelum mengetahui berapa bayaran saksi pemilu pada tahun 2024 nanti, sebaiknya ketahui lebih dulu apa arti dan tugasnya. Saksi pemilu adalah orang yang diutus oleh partai politik untuk mengawasi dan memastikan berlangsungnya pemilihan umum.
Saksi pemilu biasanya hadir di Tempat Pemungutan Suara (TPS) selama pemungutan dan penghitungan suara. Mereka memastikan bahwa prosedur pemilihan diikuti dengan benar dan sesuai dengan aturan yang berlaku.
Beberapa tugas saksi pemilu adalah:
ADVERTISEMENT
Dari tugas-tugas tersebut, kira-kira berapa bayaran saksi pemilu 2024? Sebenarnya belum ada sumber resmi yang menyatakan nominal pasti gaji tersebut. Tapi, perkiraan gaji tersebut ada di angka Rp100.000-Rp250.000.
Berdasarkan buku Pemungutan, Penghitungan dan Rekapitulasi Suara dalam Pemilu: Seri Filsafat Pemilu, Prof. Dr. Teguh Prasetyo, S.H., M.Si, 2021, jika menemui pelanggaran atau ketidakberesan selama proses pemilu, saksi memiliki hak dan kewajiban untuk melaporkannya kepada penyelenggara pemilu atau pihak berwenang.
Demikian informasi mengenai berapa bayaran saksi pemilu 2024 dan apa saja tugasnya. Bisa disimpulkan bahwa saksi pemilu memiliki peran penting dalam menjaga integritas dan kredibilitas pemilihan umum. (DNR)