Cara agar Dapat Meningkatkan Keterampilan Bermain Tenis Meja

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
27 Februari 2023 19:25 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi keterampilan bermain tenis meja. Sumber: www.unsplash.com.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi keterampilan bermain tenis meja. Sumber: www.unsplash.com.
ADVERTISEMENT
Keterampilan bermain tenis meja dapat ditingkatkan dengan cara giat berlatih teknik dasar permainan tenis meja. Untuk giat berlatih, harus didukung dengan semangat, disiplin dan rasa percaya diri yang tinggi.
ADVERTISEMENT
Tenis meja adalah olahraga yang banyak dimainkan oleh masyarakat. Tapi untuk menjadi atlet tenis meja, ada rangkaian latihan yang harus dijalani dengan teknik yang benar didampingi oleh pelatih berpengalaman. Bagi pemula, penting untuk mengetahui teknik dasar apa saja yang harus dikuasai.

Keterampilan Bermain Tenis Meja Dapat Ditingkatkan dengan Cara Apa Saja?

Dalam olahraga, tenis meja termasuk permainan bola kecil yang bisa dimainkan oleh 2 orang (tunggal) dan 4 orang (ganda). Permainan ini menggunakan meja, net, bet dan sebuah bola kecil.
Buku Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan untuk Kelas X (2017) yang ditulis oleh Sudrajat Wiradihardja dan Syarifudin menyebutkan ada 4 teknik dasar permainan tenis meja yang harus dikuasai pemain, yaitu:
ADVERTISEMENT
Penguasaan teknik dasar di atas harus dibarengi dengan latihan fisik, baik sebelum melakukan latihan teknik tenis meja, maupun tanpa melakukan latihan teknik meja. Kondisi fisik yang prima akan menentukan seberapa cepat teknik dasar permainan tenis meja dikuasai.

Faktor-faktor Pendukung Peningkatan Keterampilan Bermain Tenis Meja

Ilustrasi keterampilan bermain tenis meja. Sumber: www.unsplash.com.
Berikut faktor-faktor pendukung agar ketrampilan bermain tenis meja meningkat dengan signifikan:
ADVERTISEMENT
Keterampilan bermain tenis meja tidak dapat ditingkatkan dengan cara instan. Butuh kesabaran, latihan, kerendahan hati dan semangat juang untuk menjadi atlet tenis meja yang lebih baik. (LUS)