Cara Membuat Cover Makalah di Microsoft Word Agar Terlihat Menarik

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
29 Oktober 2020 9:30 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara membuat cover makalah agar menarik. Foto: Microsoft Word
zoom-in-whitePerbesar
Cara membuat cover makalah agar menarik. Foto: Microsoft Word
ADVERTISEMENT
Cara membuat cover makalah di Microsoft Word terbilang sangat mudah dan sederhana. Pengguna Ms Word bahkan bisa langsung membuatnya tanpa memerlukan berbaga langkah yang sulit.
ADVERTISEMENT
Meski terbilang mudah, namun membuat cover tidaklah sesederhana yang dipikirkan, karena cover berfungsi sebagai "wajah" sebuah makalah, sehingga kita harus memperhatikan tata letak serta desain yang sesuai untuk sebuah karya tulis yang sedang dibuat.

Cara membuat cover makalah di Microsoft Word anti ribet

Untuk membuat cover makalah agar terlihat menarik dan profesional, silakan coba langkah berikut ini.
ADVERTISEMENT
Cara membuat cover makalah terbilang sangat mudah, jangan lupa untuk mengisi sampul dengan informasi penting seperti nama penulis, jurusan, serta tahun angkatan jika makalah ini merupakan tugas kuliah.
Pemilihan desain template dalam cara membuat cover makalah juga terbilang krusial, sesuaikan dengan tema penulisan, dan hindari desain yang terlalu ramai karena akan membuat makalah atau karya tulis menjadi terlihat "kotor" dan tidak profesional.
Semoga bermanfaat! (Adelliarosa)