Konten dari Pengguna

Cara Mengatasi ATM BRI Terblokir dan Lupa PIN yang Perlu Diketahui Nasabah

Berita Terkini
Penulis kumparan
20 Juni 2024 17:16 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara mengatasi ATM BRI terblokir dan lupa PIN. Sumber: pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara mengatasi ATM BRI terblokir dan lupa PIN. Sumber: pexels.com
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
BRI merupakan salah satu bank milik pemerintah yang memiliki banyak nasabah di seluruh Indonesia. Tidak heran jika gerai ATM maupun kantor cabang Bank BRI banyak ditemukan, termasuk di desa-desa. Banyaknya orang yang menjadi nasabah, membuat sebagian dari mereka kerap bertanya mengenai cara mengatasi ATM BRI terblokir dan lupa PIN.
ADVERTISEMENT
Tak dapat dipungkiri bahwa ada beberapa orang yang sering lupa dengan PIN ATM mereka, sehingga akhirnya terblokir setelah mencoba beberapa kali. Jika sudah begitu, sebenarnya nasabah tidak perlu panik karena ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasinya.

Cara Mengatasi ATM BRI Terblokir dan Lupa PIN

Ilustrasi cara mengatasi ATM BRI terblokir dan lupa PIN. Sumber: pexels.com
Mengutip dari laman bri.co.id, berikut ini adalah tata cara mengatasi ATM BRI terblokir dan lupa PIN yang perlu diketahui oleh para nasabah.

1. Menggunakan Aplikasi BRImo

Saat ATM BRI terblokir dan nasabah lupa PIN, maka bisa menggunakan aplikasi BRImo untuk mengatasinya. Di bawah ini adalah tutorial selengkapnya untuk mengatasi hal tersebut.
ADVERTISEMENT

2. Datang ke Kantor Cabang Bank BRI Terdekat

Cara yang kedua adalah datang langsung ke kantor cabang Bank BRI terdekat. Nantinya, nasabah akan dibantu oleh petugas untuk mengatasi masalah tersebut. Kemudian jika ada masalah lain, petugas juga akan membantu nasabah agar bisa mendapatkan solusi terbaik sesuai dengan kebutuhan masing-masing.
Dari penjelasan di atas, bisa diketahui bahwa cara mengatasi ATM BRI terblokir dan lupa PIN adalah dengan menggunakan aplikasi BRImo ataupun datang langsung ke kantor cabang. Jadi, nasabah bisa memilih salah satu cara di atas untuk mengatasi masalah tersebut. (Anne)