Konten dari Pengguna

Cara Mengunci Akun Facebook agar Privasi Lebih Aman dan Terjaga

Berita Terkini
Penulis kumparan
23 Agustus 2022 17:05 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara mengunci akun Facebook. Sumber: unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Cara mengunci akun Facebook. Sumber: unsplash.com
ADVERTISEMENT
Facebook merupakan salah satu platform sosial media yang sudah digunakan sejak lama. Meski sekarang ini banyak bermunculan sosial media baru, namun nyatanya jumlah pengguna Facebook yang aktif masih banyak. Nah, agar akun Facebook Anda bisa lebih aman dan terjaga privasinya, sangat disarankan untuk mengunci akun tersebut. Namun, bagaimana cara mengunci akun Facebook? Yuk, simak tutorial selengkapnya dalam artikel di bawah ini.
ADVERTISEMENT

Tutorial Cara Mengunci Akun Facebook agar Privasi Lebih Aman dan Terjaga

Cara mengunci akun Facebook. Sumber: unsplash.com
Mengutip Add Me on Facebook!, Ali Zaenal (2009), Facebook adalah media sosial yang sudah ada sejak tahun 2004 dan didirikan oleh Mark Zuckerberg. Sejak pertama kali dirilis, Facebook berhasil menarik puluhan juta dari seluruh dunia dan membuat berbagai komunitas. Hal ini yang membuat Facebook tidak terkalahkan dengan hadirnya berbagai sosial media lain.
Nah, berikut adalah tutorial cara mengunci akun Facebook dengan mudah yang dapat Anda ikuti agar privasi lebih aman dan terjaga.

1. Cara Private Akun Profil Facebook

ADVERTISEMENT

2. Cara Mengunci Profil Facebook

Demikian tutorial cara mengunci akun Facebook. Semoga membantu. (Anne)