Contoh Invoice Tagihan dalam Bahasa Indonesia

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
19 April 2023 17:54 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Invoice Tagihan dalam Bahasa Indonesia. (Foto: cloudhoureca by https://pixabay.com/id/)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Invoice Tagihan dalam Bahasa Indonesia. (Foto: cloudhoureca by https://pixabay.com/id/)
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Ketika membeli suatu barang atau menggunakan suatu jasa, kamu akan diberikan sebuah invoice. Pengertian invoice adalah faktur tagihan yang dikeluarkan oleh penjual. Bagaimana contoh invoice tagihan?
ADVERTISEMENT
Invoice digunakan untuk menginformasikan jumlah yang harus dibayarkan serta waktu jatuh tempo pembayarannya. Saat ini, kamu dapat membuat invoice menggunakan aplikasi. Nah, artikel kali ini akan membahas lebih lanjut mengenai invoice sebagai faktur tagihan.

Tuliskan Contoh Invoice Tagihan

Ilustrasi Contoh Invoice Tagihan dalam Bahasa Indonesia. (Foto: blickpixel by https://pixabay.com/id/)
Sebelumnya sudah dijelaskan bahwa invoice merupakan proses pengiriman tagihan (faktur) kepada pelanggan (customer). Dengan dikirimkannya tagihan kepada pelanggan tersebut, maka perusahaan akan mengakui adanya piutang kepada pelanggan yang bersangkutan.
Dikutip dari buku Microsoft Office untuk Sekretaris yang ditulis oleh Saraswaty Azis & C. Chastity (2007: 85), berikut adalah contoh invoice tagihan yang dibuat dari Microsoft Office Excel:
ADVERTISEMENT
Proses pencatatan penjualan dalam sebuah invoice dapat berasal dari beberapa kemungkinan, yaitu invoice dari quote langsung, invoice dari order langsung, invoice dari order yang sudah diterima uang mukanya, dan invoice yang dilakukan tanpa ada proses quote, order, maupun receive item sebelumnya.
Apabila vendor/supplier mengirimkan barang yang kamu beli sekaligus dengan tagihan, maka aktivitas tersebut dapat dicatat menggunakan faktur pembelian (invoice).
Demikian contoh invoice tagihan dalam bahasa Indonesia yang dapat kamu jadikan referensi. Semoga informasi di atas dapat menambah wawasan kamu! (CHL)